PENGARUH PEMAHAMAN ADMINISTRASI PERPAJAKAN, KUALITAS PELAYANAN PAJAK, KESADAR…
Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh pemahaman administrasi perpajakan, kualitas pelayanan pajak, kesadaran perpajakan, sanksi perpajakan secara simultan terhadap kepatuhan wajib pajak UMKM. Populasi dalam penelitian ini adalalah wajib pajak orang pribadi pelaku UMKM di Banda Aceh yang terdaftar di Kanwil DJP Provinsi Aceh. Teknik yang digunakan dalam pengambilan sampel penelitian ini yaitu simple random sampling dengan total responden sebanyak 94 responden. Jenis penelitian yang d…