HUBUNGAN RELIGIUSITAS DENGAN REGULASI EMOSI PADA SISWA SEKOLAH MENENGAH ATAS …
Regulasi emosi merupakan suatu cara untuk dapat menilai, menghadapi, mengelola dan mengekpresikan emosi pada situasi tertentu. Faktor yang mempengaruhi regulasi emosi pada individu adalah religiusitas. Seseorang yang memiliki religiusitas melibatakan agama dalam berperilaku dan mengambil tindakan, sehingga berpengaruh dengan pengontrolan emosinya. Penelitian ini bertujuan untuk melihat gambarkan religiusitas dan regulasi emosi, serta untuk melihat hubungan antara religiusitas dengan regulasi …
PENGHENTIAN PENYIDIKAN OLEH PENYIDIK TERHADAP TINDAK PIDANA PERSETUBUHAN ANAK…
Pasal 76D Undang-Undang Nomor 35 Tahun 2014 sebagaimana perubahan dari Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2002 tentang Perlindungan Anak menyatakan setiap orang dilarang melakukan kekerasan atau ancaman kekerasan memaksa anak melakukan persetubuhan dengannya atau dengan orang lain. Terhadap Pasal 76D tersebut terdapat ancaman pidana yakni dalam Pasal 81 Undang-Undang Nomor 35 Tahun 2014 sebagaimana perubahan dari Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2002 tentang Perlindungan Anak yang menyatakan bahwa bagi…
KONDISI MASYARAKAT PESISIR KABUPATEN ACEH BESAR(SUATU ANALISIS TENTANG KEMISK…
Adapun yang menjadi tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui kondisi ekonomi clan sosial nelayan tradisional di Kabupaten Aceh Besar. Penelitian ini dilakukan di Kabupaten Aceh Besar. Pemilihan desa ini dilakukan dengan sengaja (purposive random sampling). Untuk menentukan besarnya sampel dari populasi yang ada, dipilih sebanyak I 0% dari total 1.506 populasi rumah tangga yang terdapat diberbagai kecamatan di Kabupaten Aceh Besar atau seb…
PENGARUH EMPLOYEE STOCK OPTION (ESOS) TERHADAP ABNORMAL RETURN PADA PERUSAHA…
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Employee Stock Option (ESOs) terhadap Abnormal Return dengan Corporate Governance sebagai variabel moderasi. Proksi Corporate Governance adalah komisaris independen, kepemilikan manajerial, dann kepemilikan institusional. Populasi pada penelitian ini adalah perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2007-2012. Berdasarkan metode purposive sampling, diperoleh 20 sampel dan alat regresi yang digunakan adalah Moderate R…
EPIFAUNA YANG BERASOSIASI DENGAN MANGROVE BERDASARKAN PERBEDAAN UMUR MANGROVE…
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan (1) untuk mengetahui jumlah epifauna yang berasosiasi
dengan mangrove, dan (2) mengetahui tingkat kesamaan epifauna yang hidup di
akar, batang, dan daun mangrove. Metode yang digunakan adalah metode Purposive
sampling, yang menetapkan Rhizopora apiculata sebagai tempat pengambilan
sampel epifauna. Setiap anakan ditetapkan akar, batang, dan daun sebagai tempat
pengambilan data epifauna. Tingkat kesamaan dianalisis dengan indek similaritas,
seda…