STUDI KOMPARASI RENCANA ANGGARAN BIAYA STRUKTUR PADA PEMBANGUNAN GEDUNG BA…
Penulisan tugas akhir ini bertujuan menghitung anggaran biaya struktur pada Pernbangunan Gedung Bawasda Calang Kabupaten Aceh Jaya bangunan dengan menggunakan analisa BOW dan analisa cara modern Soedradjat. Membandingkan dengan rencana anggaran biaya yang dihitung oleh konsultan perencana memakai analisa BOW. Objek penulisan tugas akhir ini hanya difokuskan pada perhitungan rencana anggaran biaya struktur bangunan yang terdiri dari biaya bahan, tenaga kerja, pe…
ANALISIS SIFAT TERMOFISIK UDARA RUANG PENYIMPANAN BIJI KAKAO (THEOBROMA C…
Kakao salah satu komoditi pertanian yang menjadi produk andalan ekspor di pasar Intemasional. ICCO (International Cocoa Organization) memprediksikan tahun 2011 akan terjadi peningkatan konsumsi cokJat di dunia pada level 4, 1 juta ton. Namun biji kakao kering yang diekspor dari Indonesia ke negara - negara konsumen bermasalah dari segi mutu. Mutu kakao Indonesia berada pada level yang rendah, karena penangganan pasca panen yang kurang baik. Kadar air biji kakao pa…
UMUR SIMPAN BUAH JAMBU BIJ1 (PSIDIUM GUAJAVA L) TEROLAH MINIMAL BERLAPIS EDIBEL
ABSTRAK Buah jambu biji (Psidium guajava L) merupakan salah satu jenis buah yang sudah memasyarakat di Indonesia yang memiliki kandungan gizi. Pola kehidupan masyarakat moderen yang penuh kesibukan, menuntut segala sesuatu yang serba praktis dan serba cepat. Dalam hal mengkonsumsi buah-buahan, konsumen menghendaki suatu produk yang siap santap tetapi tetap menuntut kualitas yang prima baik dari segi kesegaran, nilai gizi maupun keamanannya. lnilah yang mendorong munculnya produk buah yang dis…
STUDI PERENCANAAN JARINGAN IP PBX DI FAKULTAS TEKNIK UNLVERSLTAS SYLAH KUALA
FT Pox (Internet Protocol Private Brach Ekchange) adalah perangkat switching komunikasi telepon dan data berbasis teknologi Internet Protocol (IP) yang mengendalikan ekstensi telepon analog maupun ekstensi IP Phone. Jaringan
PABX di Fakultas Teknik saat ini mengandung beberapa kelemahan seperti jumlah sambungan yang dapat dipasang tergantung dari kapasitas PABX itu sendiri, sistem jaringan yang tidak teratur. Perkembangan teknologi IP PBX diharapkan mampu meng…
KOMPETENSI MANAJERIAL KEPALA SEKOLAH DALAM MENINGKATKAN BUDAYA MUTU SEKOLAH D…
KOMPETENSI MANAJERIAL KEPALA SEKOLAH DALAM MENINGKATKAN BUDAYA MUTU SEKOLAH
DI SEKOLAH DASAR NEGERI
KOTA BANDA ACEH
Oleh : Saiful Bahri
NPM: 2109200050006
Dosen pembimbing :
1. Dr. Niswanto, M. Pd.
2. Dr. Ismail, M. Pd.
ABSTRAK
Manajerial kepala sekolah sangat berpengaruh dalam menciptakan budaya mutu di sekolah, sehingga dengan manajerial yang baik akan memudahkan dalam meningkatkan budaya mutu di sekolah. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui manajerial kepala se…
ANALISIS REPLIKASI DATABASE DARI MASTER KE SLAVE SERVER SEBAGAI ALTERNATIF BA…
Replikasi database merupakan teknologi untuk menyalin dan medistribusikan data dari server database master ke server database lainnya atau disebut slave server. Teknoligi replikasi juga berfungsi untuk membuat backup dari suatu database MySQL yang besar dan aktif. Proses replikasi atau backup akan berpegaruh terhadap tolak ukur seberapa akurat dan seberapa cepat data masuk. Penelitian ini akan menyajikan analisa terhadap replikasi database dari master ke server slave yang menjadi alternatif b…
IDENTIFIKASI PUSAT-PUSAT PERTUMBUHAN EKONOMI PADA TINGKAT KECAMATAN DI KABUPA…
Penelitian ini berjudul identifikasi pusat-pusat pertumbuhan pada tingkat kecamatan di Kabupaten Pidie Jaya Provinsi Aceh. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui kecamatan yang berpotensi sebagai pusat pertumbuhan, interaksi antar kecamatan dan spesialisasi kecamatan dengan melihat sektor unggulan tiap kecamatan.
Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini antara lain adalah analisis scalogram, gravitasi, dan LQ. Analisis scalogram untuk mengide…
ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI PADI SAWAH DI KECAMATAN MEU…
T Saiful Bahri, "ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI PADI SAWAH DI KECAMATAN MEUREUDU KABUPATEN PIDIE". Di bawah bimbingan Bapak Ir. T Makmur, M.Si sebagai pembimbing utama dan Ibu Zakiah, SP, M.Si sebagai pembimbing kedua.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruh faktor harga pupuk (Urea, TSP, KCL), harga dasar gabah dan luas tanam terhadap produksi padi sawah. Penelitian ini menggunakan data Time Series, pengumpulan data dilakukan den…