Universitas Syiah Kuala | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION

Electronic Theses and Dissertation

Universitas Syiah Kuala

NILAI ERITROSIT, HEMOGLOBIN, HEMATOKRIT DAN LEUKOSIT KAMBING LOKAL YANG DIBE…

SYAHZIDANE

Penggunaan suplemen mikrobial sangat penting, karena pakan yang diberikan pada ternak kambing berupa hijauan dengan kualitas rendah. Pakan tersebut dapat menyebabkan kurangnya penyerapan nutrisi oleh tubuh ternak, yang mengakibatkan kadar nutrisi dalam darah menjadi rendah. Penelitian ini bertujuan mengetahui pengaruh pemberian ragi dan bakteri asam laktat (RABAL) terhadap nilai eritrosit, hemoglobin, hematokrit dan leukosit kambing lokal. Penelitian ini menggunakan 9 ekor kambing lokal berje…


    SERVICES DESK