Universitas Syiah Kuala | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION

Electronic Theses and Dissertation

Universitas Syiah Kuala

KOMBINASI TEPUNG DAUN KELOR (MORINGA OLEIFERA) DAN TEPUNG MAGGOT (HERMETIA IL…

Raihan Fahira

Pakan merupakan komponen penting dalam keberhasilan budidaya ikan. Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi efektivitas penambahan tepung daun kelor (Moringa oleifera) dan tepung maggot (Hermetia illucens) ke dalam pakan terhadap pertumbuhan ikan patin (Pangasius sp.). Penelitian ini menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL) yang terdiri dari 6 perlakuan dan 3 ulangan: A (kontrol), B (25% tepung kelor + 5% maggot), C (20% tepung kelor + 10% maggot), D (15% tepung kelor + 15% maggot), E (10%…

PENGARUH MODEL PROBLEM BASED LEARNING (PBL) TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRITI…

RAIHAN FAHIRA

Problem Based Learning (PBL) atau pembelajaran berbasis masalah memiliki keterkaitan dengan kemampuan berpikir kritis dikarenakan Problem based learning dapat membantu mengembangkan kemampuan berpikir kritis pada siswa. Meskipun begitu guru masih kurang mengembangkan model-model pembelajaran yang ada, sehingga peserta didik masih pasif dan kurang tertarik mengikuti kegiatan pembelajaran hal ini lah yang mempengaruhi rendahnya kemampuan berpikir kritis pada siswa. Rumusan masalah dalam penelit…

PERANCANGAN SISTEM PEMESANAN PRODUK BERBASIS DIGITAL UNTUK EKONOMI KREATIF BI…

Raihan Fahira

Permasalahan yang saat ini dihadapi oleh Seutari Bordir yaitu masih belum adanya sistem pencatatan pemesanan yang efektif. Penelitian ini dilakukan agar sistem pencatatan pemesanan produk pada Seutari Bordir menjadi lebih terstruktur. Pemesanan dilakukan hanya melalui satu jalur yaitu via website yang disalurkan melalui WhatsApp Business sehingga kegiatan pemesanan produk akan lebih efektif dan efisien baik dari segi waktu maupun biaya. Perancangan website ini dilakukan dengan menggunakan met…


    SERVICES DESK