Universitas Syiah Kuala | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION

Electronic Theses and Dissertation

Universitas Syiah Kuala

PEMANFAATAN MULTIMEDIA OLEH MAHASISWA PBI FKIP USK DALAM PEMBELAJARAN

RAHMA DWI NOPIYANTI.S

ABSTRAK Rahma Dwi Nopiyanti.S (2024). Pemanfaatan Multimedia oleh Mahasiswa PBI FKIP USK dalam Pembelajaran Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui multimedia yang digunakan oleh mahasiswa PBI FKIP USK, intensitasnya dan dampak multimedia dalam pembelajaran. Penelitian ini merupakan penelitian yang menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode statistik deskriptif. Populasi penelitian adalah seluruh mahasiswa PBI FKIP USK angkatan 2021 yang berjumlah 106 mahasiswa dengan menga…


    SERVICES DESK