FORMULASI DAN EVALUASI SEDIAAN PERMEN JELLY EKSTRAK ETANOL DAUN SAGA RAMBAT (…
Daun saga rambat mengandung glisirizin yang memiliki efek farmakologi sebagai ekspektoran, yaitu mempermudah pengeluaran sekret (mukus) pada penyakit bronchitis dan batuk serta melegakan tenggorokan gatal. Gelatin ialah gelling agent yang memiliki konsistensi yang lunak, elastis namun bersifat seperti karet dan berfungsi sebagai basis untuk pembentuk jelly atau gelling agent dari sediaan permen jeli. Penelitian ini bertujuan untuk melakukan formulasi sediaan permen jeli dari ekstrak daun saga…