Universitas Syiah Kuala | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION

Electronic Theses and Dissertation

Universitas Syiah Kuala

PERANAN KEPALA SEKOLAH SEBAGAI SUPERVISOR DALAM PELAKSANAAN BIMBINGAN DAN KON…

Nanda Miranda

Nanda Miranda, 2021, Peranan Kepala Sekolah Sebagai Supervisor dalam Pelaksanaan Bimbingan dan Konseling di SMA Negeri Kota Banda Aceh, Skripsi. Jurusan Bimbingan Konseling, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Syiah Kuala. Pembimbing. (1) Drs. M. Husen, M.Pd (2) Jamilah Aini Nasution, S.Pd., M.Pd Supervisi ialah suatu aktivitas pembinaan yang direncanakan untuk membantu guru dalam meningkatkan kinerja agar lebih produktif. Supervisi memiliki peranan penting khususnya di …

TEACHLNG ANALYTICAL EXPOSITION THROUGH MODELING TECHNIQUE FOR SENIOR HIGH SCH…

Nanda Miranda

This study entitled Teaching Analytical Exposition through Modeling Technique is intended to figure out whether modeling technique improves students' ability in writing analytical essay. This study used experimental quantitative method. The population of this study was the second grade students of SMA 5 Darussalam. Random sampling was used to determine sample for this study. Theey are; Experimental Group (EG) and Control Group (CG). To collect the data, both of t…

PENGARUH KEEFEKTIFAN SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL, KETAATAN ATURAN AKUNTANSI,…

NANDA MIRANDA

ABSTRAK Tujuan utama dari penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh keefektifan sistem pengendalian internal, ketaatan aturan akuntansi, dan kesesuaian kompensasi terhadap kecurangan akuntansi disektor pemerintahan. Populasi pada penelitian ini adalah seluruh Dinas dan Badan Pemerintah Aceh. Metode sensus digunakan pada penelitian ini. Guna memperoleh data, data primer digunakan dalam penelitian ini melalui metode survey. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adala…

  • FAKULTAS EKONOMI BISNIS UNIVERSITAS SYIAH KUALA, Banda Aceh - 2018
  • Baca Selengkapnya

ANALISIS SILABUS KELAS DUA SEKOLAH DASAR, STUDY KASUS DI FATIH BILINGUAL SCH…

Nanda Miranda

ABSTRACT Nanda Miranda, 2014. An Analysis of the Syllabus of Second Grade In Elementary Level, A Case Study in Fatih Bilingual School Banda Aceh. Thesis, Graduate English Education of Program in Language Education Syiah Kuala University. Advisors : (I) Dr. Sofyan A. Gani, M.A., (II) T. Zulfikar, M. Ed., Ph.D. Key Words : Syllabus, Analysis. Syllabus, as a narrower pattern of curriculum as well as a practical guide for the teachers in classroom setting, plays a crucial role…


    SERVICES DESK