Universitas Syiah Kuala | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION

Electronic Theses and Dissertation

Universitas Syiah Kuala

GAMBARAN HISTOPATOLOGIS HATI TIKUS (RATTUS NORVEGICUS) YANG DIINFEKSIKAN TRYP…

Mulya Fahmi

Penelitian ini bertujuan mengetahui pengaruh pemberian ekstrak kulit batang jaloh (Salix tetrasperma Roxb) terhadap gambaran histopatologis hati tikus (Rattus novergicus) yang diinfeksikan Trypanosoma evansi. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah hati dari 25 ekor tikus putih jantan strain Wistar yang diberi pakan komersil secara ad libitum. Penelitian ini menggunakan rancangan acak lengkap (RAL) pola searah dengan 5 perlakuan, masing-masing perlakuan terdiri atas 5 ulangan. Perla…


    SERVICES DESK