GAMBARAN STATUS KOGNITIF MEMORI SETELAH MENJALANI ANESTESI UMUM
Studi menunjukkan bahwa gangguan kognitif memori setelah operasi dengan anestesi umum ditemukan dan dapat merugikan pasien. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran status kognitif memori setelah menjalani anestesi umum. Penelitian ini adalah penelitian deskriptif dengan rancangan penelitian cross sectional. Teknik pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah non-probability sampling dengan metode accidental sampling. Didapatkan sampel sebanyak 31 pasien yang sesuai…