PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK JELLY DAUN SIKHOH-KHOH (CHROMOLAENA ODORATA) TERHA…
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh konsentrasi ekstrak jelly daun sikhoh-skhoh (Chromolaena odorata) dan periode waktu pengamatan terhadap angiogenesis pada proses penyembuhan luka incisi pada tikus putih (Rattus norvegicus). Penelitian ini menggunakan tikus putih jantan, sehat, umur 3,5 bulan, berat badan (210,62±22,11)gr. Anestesi dengan ketamine-xilazine dosis 5-10 mg/kg bb dan 1-5 mg/kg bb, Insisi dilakukan pada area punggung dengan panjang dan lebar luka 2x2 c…