Universitas Syiah Kuala | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION

Electronic Theses and Dissertation

Universitas Syiah Kuala

IDENTIFIKASI BAKTERI YANG BERPOTENSI SEBAGAI PENYEBAB INFEKSI NOSOKOMIAL DI R…

Muhammad febriansyah

Infeksi nosokomial adalah infeksi yang di dapat atau timbul pada waktu pasien dirawat di rumah sakit. lnfeksi nosokomial telah menjadi penyebab penting pasien dirawat lebih lama di rumah sakit. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pola bakteri dan pola sensitivitas bakteri yang berpotensi sebagai penyebab infeksi nosokomial di Ruang Rawat Inap Mata-THT RSUDZA. Jenis penelitian ini adalah deskriptif melalui observasi lab…

IDENTIFIKASI BAKTERI YANG BERPOTENSI SEBAGAI PENYEBAB INFEKSI NOSOKOMIAL DI R…

Muhammad febriansyah

Infeksi nosokomial adalah infeksi yang di dapat atau timbul pada waktu pasien dirawat di rumah sakit. lnfeksi nosokomial telah menjadi penyebab penting pasien dirawat lebih lama di rumah sakit. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pola bakteri dan pola sensitivitas bakteri yang berpotensi sebagai penyebab infeksi nosokomial di Ruang Rawat Inap Mata-THT RSUDZA. Jenis penelitian ini adalah deskriptif melalui observasi lab…

DETERMINAN KEPUTUSAN MASYARAKAT NONMUSLIM MENJADI NASABAH PT. BANK SYARIAH IN…

MUHAMMAD FEBRIANSYAH

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh budaya dan persepsi masyarakat non muslim terhadap pengambilan keputusan menjadi nasabah pada Bank Syariah kota banda aceh secara parsial dan simultan. Teknik analisa data yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan uji validitas, reabilitas, uji hipotesis, analisa regresi linear berganda dan analisa koefisien determinan. Hasil yang diperoleh dalam penelitian ini bahwa secara parsial variabel budaya dan persepsi masyarakat berpengaruh signif…

PROFIL TITER PROTEIN EPIDERMAL GROWTH FACTOR RECEPTOR PADA KANKER LARING DIKA…

MUHAMMAD FEBRIANSYAH

Latar belakang: Kanker laring menduduki peringkat ke-14 dari seluruh penyakit kanker yang diderita oleh pria, kanker laring ini jarang terjadi pada wanita. Faktor risiko tersering dari semua kanker kepala dan leher adalah konsumsi alkohol, tembakau dan terpajan oleh sinar radioaktif. Epidermal Growth Factor Receptor (EGFR) merupakan reseptor tirosin kinase trans-membran dari keluarga ErbB, yang memiliki peran penting dalam perkembangan berbagai jenis kanker. Tujuan: Mengetahui kadar titer…

PROFIL PENDERITA HIPERTENSI DI PUKESMAS KUTAALAM

Teuku Muhammad Febriansyah

Hipertensi adalah salah satu penyakit degeneratif yang menjadi masalah kesehatan masyarakat dan sering muncul tanpa gejala. Hipertensi disebabkan oleh banyak faktor, diantaranya merokok, aktifitas fisik, pola makan dan stres. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui profil penderita hipertensi. Pengambilan data dilaksanakan dari tanggal 5-28 Maret di poli pria dan wanita pada Puskesmas Kecamatan Kuta Alam Banda Aceh. Desain penelitian adalah penelitian dekskriptif dengan pendekatan cross sec…


    SERVICES DESK