Universitas Syiah Kuala | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION

Electronic Theses and Dissertation

Universitas Syiah Kuala

STRATEGI KOMUNIKASI PEMASARAN WISATA HALAL KOTA BANDA ACEH PASCA PANDEMI COVI…

Felia Risanti

Tujuan dari penelitian ini yaitu ingin melihat bagaimana strategi komunikasi pemasaran wisata halal kota Banda Aceh Pasca pandemi Covid-19 yang dilakukan oleh Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Provinsi Aceh dan hambatan apa saja yang terjadi selama pandemi covid-19. Teori yang digunakan yaitu menggunakan teori Aidas (Attention, Interest, Desire, Action dan Satisfication). Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan dengan jenis penelitian deskriptif. Metode pengumpulan data yang dig…


    SERVICES DESK