Universitas Syiah Kuala | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION

Electronic Theses and Dissertation

Universitas Syiah Kuala

PERSEPSI GURU TERHADAP PEMBELAJARAN FIELD TRIP BERBASIS PROBLEM BASED LEARNIN…

Febri ulfia

ABSTRAK Febri Ulfia. (2024). Persepsi Guru terhadap Pembelajaran Field Trip Berbasis Problem Based Learning pada Materi Ekosistem Di SMA dalam Kabupaten Aceh Barat Daya. [Skripsi. Universitas Syiah Kuala]. Di bawah bimbingan Dr. Hafnati Rahmatan, M.Si., dan Dr. Wiwit Artika, S.Si., M.Ed. Pembelajaran Field trip merupakan salah satu metode pembelajaran dengan pelaksanaan di luar kelas atau outdoor dengan mendatangi lokasi yang telah ditentukan. Namun metode ini masih jarang digunak…


    SERVICES DESK