hubungan gaya kepemimpinan dengan motivasi kerja karyawan RSUDZA banda aceh
rony rinaldy
Motivasi kerja adalah suatu pendorong yang berasal baik dari dalam maupun luar individu untuk melakukan pekerjaan yang mengarah pada pemenuhan kebutuhan. Motivasi kerja setiap individu tidak terlepas dari gaya kepemimpinan yang diterapkan oleh seorang pemimpin dalam suatu organisasi karena gaya kepemimpinan dapat mendorong motivasi kerja karyawan untuk mencapai tujuan suatu organisasi. Rumah Sakit Umum Daerah Zainal Abidin (RSUDZA) merupakan rumah sakit yang menjadi pusat rujukan tertinggi di…
- Fakultas Kedokteran, Banda Aceh - 2013
- Baca Selengkapnya