Universitas Syiah Kuala | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION

Electronic Theses and Dissertation

Universitas Syiah Kuala

IDENTIFIKASI BAKTERI PATOGEN PADA IKAN KAKAP (LUTJANUS SP.) ASAL PERAIRAN BAN…

WINDY BUDI SETIAWANDI

ABSTRAK Ikan kakap (Lutjanus sp.) merupakan salah satu sumber daya ikan laut yang memiliki aktivitas gerak yang relatif rendah, membentuk gerombol yang relatif tidak terlalu besar. Sifat yang demikian menyebabkan ikan ini rawan terhadap berbagai penyakit dan pengaruh lingkungan. Aeromonas sp. adalah bakteri patogen yang bersifat sangat ganas yang dapat menimbulkan kematian pada ikan. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi spesies bakteri patogen pada ikan kakap secara molekuler …


    SERVICES DESK