HUBUNGAN ANTARA DUKUNGAN SOSIAL DENGAN WORK-LIFE BALANCE PADA WANITA YANG TEL…
Wanita bekerja yang telah menikah cenderung mengalami kesulitan dalam menjalankan perannya sebagai seorang ibu dan pekerja. Kondisi tersebut dapat menyebabkan ketidakseimbangan dalam menjalankan pekerjaan dan kehidupan pribadinya. Oleh karena itu, wanita dengan peran ganda membutuhkan dukungan sosial yang dapat membantunya dalam mencapai work-life balance. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara dukungan sosial dengan work-life balance pada wanita yang telah menikah. Subjek …