PROFIL FLUOR PADA EMAIL GIGI YANG DIAPLIKASIKAN PASTA GIGI NANO HIDROKSIAPATIT
Teuku Zulfikar
ABSTRAK Nama : Teuku Zulfikar Fakultas : Kedokteran Gigi Program Studi : Pendidikan Dokteran Gigi Judul : Profil Fluor Pada Email Gigi Yang Diaplikasikan Pasta Gigi nano hidroksiapatit. Pasta gigi nano hidroksiapatit yang bersifat nano partikel mengandung fluor yang berfungsi untuk meningkatkan remineralisasi dan mempertahankan mineral gigi dari demineralisasi.Tujuan penelitian ini adalah untuk melihat bagaimana profil fluor pada pasta gigi nano hidroksiapatit. Peneli…
- Fakultas Kedokteran Gigi, Banda Aceh - 2015
- Baca Selengkapnya