STRATEGI NAFKAH KOMUNITAS NELAYAN DALAM MENGHADAPI VARIABILITAS IKLIM (STUDI …
ABSTRAK
Variabilitas iklim di wilayah pesisir merupakan suatu tantangan yang dihadapi oleh komunitas nelayan dalam menjalankan kegiatannya untuk melaut. Penelitian ini bertujuan untuk memberikan deskripsi terkait komunitas nelayan dalam menghadapi variabilitas iklim serta pola strategi nafkah yang digunakan komunitas nelayan dalam menghadapi variabilitas iklim. Penelitian ini dilakukan di Gampong Lhok Lamteungoh, Kecamatan Peukan Bada, Kabupaten Aceh Besar. Penelitian dilakukan dengan metode…