MORFOLOGI DAN MORFOMETRI PENYU HIJAU (CHELONIA MYDAS) DI PULAU BANGKARU, TAMA…
Penyu hijau merupakan salah penyu yang sering ditemukan di perairan Indonesia dan merupakan satwa yang termasuk kedalam kategori terancam punah (endangered) berdasarkan Internasional Union for Conservation of Nature (IUCN). Pulau Bangkaru merupakan salah satu pulau yang menjadi tempat bertelurnya penyu hijau, dimana pada pulau tersebut terdapat program konservasi yang membutuhkan data ilmiah seperti data morfologi dan morfometri pada penyu hijau. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui morf…