KAJIAN PENGERINGAN IRISAN UBI JALAR (IPOMEA BATATAS L) DENGAN RENGGUNAKAN PEN…
Ubi jalar (Ipomea Batatas L.) merapakan komoditas tanaman pangan sumber kalbohidrat selain beras belum banyak dimanfaatkan oleh masyarakat. Dalam upaya peningkatan nilai tambah komoditas pertanian dan juga memperpanjang umur simpan produk, pengolahan ubi jalar menjadi tepung dapat dijadikan salah satu
alternatif pilihan utama karena dibandingkan dengan produk setengah jadi lainnya, produk dalam bentuk tepung lebih tahan lama untuk disimpan. Teknologi pe…
KONTRIBUSI GETAH PINUS TERHADAP PENDAPATAN MASYARAKAT DI KECAMATAN KUTAPANJAN…
Pinus merupakan salah satu jenis kayu yang khas pada daerah tropis dan dianggap bernilai komersial untuk dipasarkan. Pohon pinus dapat dimanfaatkan kayunya, selain itu dapat juga menghasilkan getah yang juga bisa dimanfaatkan dan bernilai jual. Getah yang dihasilkan berupa jenis oleoresin yang merupakan cairan asam resin. Getah pinus diolah menghasilkan gondorukem, gliserol, rosin ester, alphapinene, bethapinene, limonene, cineol, dan alphaterpineol yang merupakan bahan baku industri batik, k…
BIODEGRADASI LIMBAH PLASTIK AQUA GELAS (POLIPROPILENA), BOTOL AQUA (POLIETILE…
Telah dilakukan penelitian tentang biodegradasi limbah plastik aqua gelas (polipropilena), botol aqua (Polietilena tereftalat) dan kantung plastik (polietiLena) dalam kompos jerami yang bertujuan untuk mengetahui kemampuan biodegradasi dari limbah plastik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa jumlah C02 dan persen biodegradasi maksimum diperoleh sebesar 88000 mg/L dan 35,66 % untuk plastik polietilena, 51700 mg/L dan 5,01% untuk plastik polietilena tereftalat dan …
FAKTOR RISIKO YANG BERHUBUNGAN DENGAN KEJADIAN INFEKSI SALURAN PERNAPASAN AKU…
Ada beberapa faktor risiko yang diyakini menyebabkan tingginya angka kejadian ISPA pada bayi dan balita, antara lain status gizi,status pemberian ASI, status imunisasi, status pemberian vitamin A, lingkungan rumah, dan keberadaan anggota keluarga yang merokok. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor risiko yang berhubungan dengan kejadian ISPA pada bayi dan balita. Desain penelitian ini menggunakan deskriptif korelatif dengan pendekatan cross …
GAMBARAN KONSEP DIRI PADA PASIEN STROKE DENGAN HEMIPARESE DI RUNG …
Stroke atau penyaku serebrovasculer adalah kehilangan fungsi otak yang diakibatkan oleh berhentinya suplai darah kebagian otak .Di Indonesia stroke merupakan salah satu penyebab kemauan dan kecacatan neurologis yang utama. Hemiparese setelah serangan stroke (post stroke attack) akan membangkitkan berbagai perasaan dan reaksi stres, termasuk frustasi, ansietas, kemarahan, penyangkalan, rasa malu, berduka, ketidakpastian dan gangguan konsep …
HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN KEBERSIHAN ORGAN REPRODUKSI DENGAN PERILAKU HIGI…
¹Sumarni, ²Andi Ulfa Tenri Pada, 3Asiah,
¹Mahasiswa Program Studi Pendidikan Biologi, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Universitas Syiah Kuala Darussalam, Banda Aceh
2,3, Dosen Program Studi Pendidikan Biologi, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Universitas Syiah Kuala Darussalam, Banda Aceh
Email: sumarni.bio17@fkip.unsyiah.ac.id
ABSTRAK
Menstruasi merupakan indikator kematangan seksual pada perempuan. Penelitian ini bertujuan mengetahui hubungan tingkat pengetahuan …
PERANAN KEPUASAN DAN SIKAP SEBAGAI VARIABEL MEDIATING TERHADAP HUBUNGAN DIANT…
Perbankan merpakan salah satu lembaga keuangan yang berfungsi untuk memperlancar kegiatan perekonomian masyarakat. Ketika uasah perbankan mulai mengalami kemajuan yang sangat pesat dengan persaingan yang sangat ketat sehingga lembaga perbankan harus mempcrbaik.i manajemen dan kinerjanya. Lembaga keuangan dituntut untuk memberikan pelayanan yang maksimal serta memperhatikan tingkat kepuasan nasabah, ini dilakukan untuk menghindari niat nasaba…
STRUKTUR PASAR INDUSTRI PERBANKAN DI INDONESIA SUATU KASUS MONOPOLISTIC COMPE…
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis struktur pasar industri perbankan di Indonesia suatu kasus persaingan monopolistik. Untuk mencapai tujuan tersebut penelitian ini menggunakan data sekunder. Penelitian ini dilakukan terhadap 7 bank umum yang berpengaruh pada perekonomian Indonesia selama 8 tahuun (2004-2011). Model yang digunakan dalam penelitian ini adalah Model regresi linear berganda Koefisien estirnasi untuk total pen…