PREVALENSI EARLY CHILDHOOD CARIES (ECC) DAN FAKTOR RISIKO YANG MEMPENGARUHINY…
Latar belakang: Early Childhood Caries (ECC) merupakan karies yang terjadi pada anak usia prasekolah yang ditandai dengan adanya satu atau lebih karies (lesi nonkavitas atau kavitas), gigi hilang akibat karies, atau adanya tambalan pada permukaan gigi sulung. ECC terjadi akibat dari berbagai penyebab, salah satunya kebisaan mengonsumsi makanan karigenik. Tujuan: Untuk mengetahui prevalensi Early Childhood Caries (ECC) dan faktor risiko yang mempengaruhinya. Metode: Penelitian ini adalah deskr…