Universitas Syiah Kuala | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION

Electronic Theses and Dissertation

Universitas Syiah Kuala

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PENJADWALAN KEGIATAN PENERANGAN DAN PENYULUHA…

Rini Kharisa

Kejaksaan Tinggi Aceh merupakan lembaga penegak hukum yang memiliki peran strategis dalam menjaga dan menegakkan hukum di wilayah Aceh. Salah satu kegiatan untuk menegakkan dan menerapkan hukum di Indonesia adalah dengan memberikan penerangan dan penyuluhan hukum guna memantapkan kadar kesadaran tentang hukum kepada masyarakat sehingga membentuk perilaku warga negara Indonesia yang taat hukum. Namun, proses penjadwalan kegiatan penerangan dan penyuluhan hukum di Kejaksaan Tinggi Aceh masih di…


    SERVICES DESK