Electronic Theses and Dissertation
Universitas Syiah Kuala
PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TEAMS GAMES TOURNAMENT (TGT) BER…
Putri Rahmadani Desky
ABSTRAK Desky Rahmadani,.2022. “Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Teams Games Tournament (TGT) Berbantuan Media Ludo Dalam Meningkatkan Minat Belajar Siswa Di SMA Negeri 1 Darussalam Aceh Besar”. Skripsi, Jurusan Pendidikan Sejarah, Fakutas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Syiah Kuala. Pembimbing: Penelitian ini berjudul Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Teams Games Tournament (TGT) Berbantuan Media Ludo Dalam Meningkatkan Minat Belajar Siswa Di SMA…
- Fakultas KIP Pendidikan Sejarah, Banda Aceh - 2022
- Baca Selengkapnya
PENERAPAN MODEL TEAMS GAMES TOURNAMENT (TGT) TERHADAP AKTIVITAS DAN HASIL BEL…
Putri Rahmadani
ABSTRAK Kata kunci: Model Teams Games Tournament, aktivitas, hasil belajar. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah penerapan model pembelajaran TGT (Teams Games Tournament) dapat meningkatkan aktivitas belajar dan hasil belajar siswa pada materi koloid pada siswa kelas XI SMA Negeri 4 Unggul Model Takengon. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini yaitu pendekatan kualitatif dan jenis penelitian yang dilakukan adalah jenis penelitian deskriptif. Subjek dalam penelitia…
- FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SYIAH KUALA, Banda Aceh - 2016
- Baca Selengkapnya