PELAKSANAAN AKAD RAHN TASJILY TANAH PADA PT PEGADAIAN UNIT PELAYANAN SYARIAH …
Navisa Tiara
Pegadaian syariah menerbitkan sebuah produk yaitu rahn tasjily tanah yang objek dari produk rahn tasjily tanah tersebut yaitu sertifikat hak milik dan hak guna bangunan atas tanah. Di mana hal ini sangat bertentangan dengan yang diatur dalam Kitab Undang-Undang Hukum Perdata khususnya Pasal 1150- 1160 tentang Gadai dan Undang- undang Nomor 4 Tahun 1996 tentang Hak Tanggungan. Tujuan Penelitian ini adalah untuk menjelaskan pelaksanaan akad rahn tasjily tanah, pengaturan hak dan kewajiba…
- Fakultas Hukum, Banda Aceh - 2024
- Baca Selengkapnya