Universitas Syiah Kuala | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION

Electronic Theses and Dissertation

Universitas Syiah Kuala

ANALISIS PENERAPAN PERNYATAAN STANDAR AKUNTANSI KEUANGAN (PSAK) NOMOR 102 PAD…

NURLAILI MAGHFIRAH

ABSTRAK Penelitian ini adalah sebuah penelitian deskriptif mengenai penerapan Pernyataan Standar Akuntansi Keuangan (PSAK) Nomor 102 tentang pembiayaan murabahah pada Koperasi Syariah di Aceh besar. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pelaksanaan pembiayaan murabahah pada Koperasi Syariah di Aceh Besar dan mengetahui kesesuaian penerapan PSAK 102 pada pembiayaan murabahah di Koperasi Syariah di Aceh Besar. Objek penelitian dari penelitian ini adalah 6 koperasi syar…

  • FAKULTAS EKONOMI BISNIS UNIVERSITAS SYIAH KUALA, Banda Aceh - 2019
  • Baca Selengkapnya

    SERVICES DESK