Universitas Syiah Kuala | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION

Electronic Theses and Dissertation

Universitas Syiah Kuala

EVALUASI KINERJA PERBANDINGAN METODE INTERPOLASI DAN UJI BEDA DALAM PENANGANA…

NOVITA SARI SARAGIH

Keberadaan data yang tidak lengkap atau kosong dalam analisis data dapat menjadi hambatan dalam memahami dan menginterpretasikan pola serta tren. Interpolasi sebagai teknik matematis memungkinkan kita untuk memproyeksikan atau mengisi data yang hilang berdasarkan data yang tersedia. Pemilihan metode interpolasi yang tepat menjadi tahap kritis dalam mengatasi data yang hilang. Data iklim merupakan salah satu dataset yang kerap ditemukan data yang hilang. Menginterpolasi data iklim yang h…


    SERVICES DESK