ANALISIS DETERMINAN FAKTOR RISIKO KEJADIAN SINDROM NEFROTIK RELAPS PADA ANAK …
Sindrom nefrotik relaps merupakan kondisi yang sering terjadi pada anak penderita sindrom nefrotik yang ditandai dengan kekambuhan dalam 3 hari berturut-turut dalam 1 minggu setelah mengalami remisi minimal selama 1 bulan. Kekambuhan ini ditandai dengan adanya peningkatan proteinuria yang muncul kembali setelah beberapa waktu tanpa gejala. Tujuan penelitian adalah menganalisis determinan faktor risiko terjadinya sindrom nefrotik relaps pada anak di RSUDZA Banda Aceh. Jenis penelitian ini adal…