Universitas Syiah Kuala | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION

Electronic Theses and Dissertation

Universitas Syiah Kuala

HUBUNGAN KADAR FERITIN SERUM DENGAN RASIO NEUTROFIL LIMFOSIT PADA PASIEN THAL…

Muhammad Ichsan Marzatillah

Thalassemia adalah penyebab paling umum terjadinya kelebihan zat besi sekunder dari proses pemecahan eritrosit dan transfusi. Kadar Feritin serum adalah salah satu parameter yang dapat digunakan dalam mengukur kelebihan zat besi didalam tubuh. Kadar feritin yang meningkat akan merangsang terjadinya peningkatan reaksi fenton sehingga menyebabkan reactive oxygen species (ROS). ROS dapat memicu terjadinya stress oksidatif lalu sitokin yang mengakibatkan inflamasi yang dapat meningkatk…


    SERVICES DESK