Universitas Syiah Kuala | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION

Electronic Theses and Dissertation

Universitas Syiah Kuala

GAMBARAN PENGETAHUAN IBU TENTANG PENCEGAHAN INFEKSI SALURAN PERNAPASAN AKUT (…

Maulidar Rahmi

Infeksi Saluran Pernapasan Akut (ISPA) merupakan penyebab utama morbiditas dan mortalitas pada usia dibawah 5 tahun. ISPA merupakan masalah kesehatan yang penting karena penyebab kematian bayi dan balita yang cukup tinggi yaitu kira-kira satu dar empat kematian yang terjadi. Setiap anak diperkirakan mengalami 3-6 episode ISPA setiap tahunnya, 40%-60% di kunjungan puskesmas adalah oleh penyakit ISPA. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui gambaran pengetahuan ib…

KORELASI ANTARA KECEPATAN MEMBACA DAN PEMAHAMAN BACAAN PADA SISWA…

Maulidarrahmi

Penelitian ini berjudul "Korelasi antara Kecepatan Membaca dan Pemahaman Bacaan pada Siswa Kelas VIII SMP Negeri 8 Banda Aceh". Rumusan masaIahnya adalah (I) bagaimana kecepatan membaca siswa kelas VlIl SMP Negeri 8 Banda Aceh? (2) bagaimana pemahaman bacaan siswa kelas Vlll SMP Negeri 8 Banda Aceh? (3) bagaimana korelasi antara kecepatan membaca dan pemahaman bacaan siswa kelas VIII SMP Negeri 8 Banda Aceh? tujuan penelitian …


    SERVICES DESK