GAMBARAN TINGKAT PENGETAHUAN PEMAKAIAN OBAT KUMUR PADA MAHASISWA KESEHATAN UN…
Pengetahuan merupakan salah satu faktor yang mempengaruhi perilaku pemakaian
obat kumur subjek dewasa muda, pada masa dewasa muda mahasiswa memiliki
tanggung jawab terhadap masa perkembangan dan pengetahuannya termasuk dalam
menjaga kesehatan pada gigi dan mulutnya sendiri. Mahasiswa kesehatan
merupakan calon tenaga kesehatan bagi masyarakat di masa depan yang nantinya
akan berkontribusi dan berdampak dalam mengedukasi masyarakat secara luas.
Tujuan penelitian ini adalah untuk mel…