Universitas Syiah Kuala | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION

Electronic Theses and Dissertation

Universitas Syiah Kuala

UJI DAYA HAMBAT CUKA AREN (ARENGA PINNATA) RNTERHADAP BAKTERI ESCHERICHIA COL…

FISKA ASTIA PRIMA

ABSTRAK Cuka aren adalah cuka yang dihasilkan dari nira aren yang difermentasi. Cuka aren mengandung asam organik berupa asam asetat yang berkhasiat sebagai antibakteri. Penelitian ini bertujuan melihat kepekaan cuka aren (Arenga Pinnata) terhadap pertumbuhan bakteri Escherichia coli dan Staphylococcus aureus. Penelitian ini menggunakan cuka aren dengan konsentrasi 2,5%, 5%, 12,5%, 25%, 50%, dan 100%. Aquades digunakan sebagai kontrol negatif dan antibiotik yang berisi kloramfenikol…


    SERVICES DESK