PRARANCANGAN PABRIK FURFURAL DARI TANDAN KOSONG KELAPA SAWIT DENGAN KAPASITAS…
Prarancangan pabrik furfural dengan menggunakan tandan kosong kelapa sawit sebagai bahan baku. Proses produksi secara keseluruhan menggunakan proses kontinyu dengan melibatkan proses pretreatment, hidrolisis, dehidrasi dan refining (pemurnian). Kapasitas produksi pabrik furfural ini adalah 1.600 ton pertahun dengan hari kerja 330 hari pertahun. Bentuk perusahaan yang direncanakan adalah Perseroan Terbatas (PT) dengan mengguna…
PRARANCANGAN PABRIK GLISEROL DARI PALM OLEIN DENGAN KAPASITAS PRODUKSI 8.…
Prarancangan pabrik gliserol dari palm olein ini didirikan dengan alasan kebutuhan produk gliserol terus meningkat dari tahun ke tahun. lndustri kosmetika, polimer dan farmasi adalah industri yang paling banyak menggunakan gliserol. Kapasitas produksi pabrik gliserol dari palm olein adalah 8.100 Ton pertahun dengan masa kerja 300 hari pertahun. Bentuk perusahaan yang direncanakan adalah Perseroan Terbatas (PT) dengan menggunakan struktur organisasi garis …
PEMANDIAN AIR PANAS DL BENER MERIAH TEMA : ARSITEKTUR HIJAU
ABSTRAK
PEMANDIAN AIR PANAS Oleh ERNAWATI NIM : 0341410010 Pemandian air panas int merupakan salah satu objek wisata yang terletak di kabupaten Bner Meriah. Secara umum letak lokasi sangat strategis,yaitu berada dilintasan jalan Bireun - Takengon dengan jarak tempuh 8 km dari pusat kota Redelong Potensi alam yang ada sangat mendukung, seperti flora dan fauna, topografi yang berkontur serta iklim yang sejuk. Kawasan ini diharapkan tidak hanya sekedar objek wisata yang dilewati begi…
KAJIAN KUALITAS SUSU KAMBING FERMENTASI YANG DITAMBAHKAN SUSU KEDELAI (GLYCIN…
Suatu penelitian telah dilakukan untuk mengetahui persentase penambahan susu kambing tambah susu kedelai (Glycine max L) dengan berbagai jenis bakteri asam laktat. Penelitian ini di laksanakan di laboratorium teknologi pengolahan susu Jurusan Petemakan FakuJtas Pcrtanian Universitas Syiah Kuala mulai pada tanggal 04 april sampai tanggal 31 mei 2011. Penelitian ini menggunakan rancangan acak lengkap (RAL) pola faktorial dengan 2 faktor yaitu faktor (A…
GAMB ARAN PENGETAHU AN IBU TENTANG PEMERIKSAAN PAP SMEAR DAN KANKE R SERVIKS…
Metode antropometri merupakan metode penilaian status gizi yang umum dipakai ditinjau dari sudut pandang gizi dari berbagai ketidakseimbangan antara asupan protein dan energi. Gangguan ini biasanya terlihat dari pola pertumbuhan fisik dan proporsi jaringan tubuh seperti lemak, otot, dan air dalam tubuh. Histologi plasenta adalah gambaran plasenta yang diobservasi meliputi berat plasenta, panjang tali pusat, dan jumlah kotiledon. Jenis penelit…
HUBUNGAN KEPATUHAN KUNJUNGAN POSYANDU DENGAN STATUS GIZI BALITA DI DESA PUNGE…
Masa balita merupakan masa yang paling rawan dan sangat rentan terhadap berbagai penyakit infeksi, masa yang paling kritis bagi kelangsungan pertumbuhan dan perkembangan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan kepatuhan kunjungan posyandu dengan status gizi balita di desa Punge Blang Cut Banda Aceh Tahun 2012. Desain penelitian yang digunakan deskriptive corelative dengan menggunakan metode cross sectional s…
HUBUNGAN AKTIVITAS FISIK DENGAN KEBIASAAN TIDUR RNLANSIA DI DESA MEUNASAH MAN…
Aktivitas fisik yang dilakukan dapat meningkatkan sikap, mengurangi stres dan kesiapan menjadikan tidur lebih baik dan mencegah perasaan depresi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara aktivitas fisik dengan kebiasaan tidur lansia di Des Meunasah Manyet Kecamatan Ingin Jaya Kabupaten Aceh Besar tahun 2011. Desain penelitian yang digunakan desiriptie corelative dengan pendekatan cross sectional study, tehnik pengambilan sampel yang digunakan tot…
ANALISIS PELAPISAN MATERIAL FE DENGAN CUSO4.5H2O MENGGUNAKAN METODE ELEKT…
Pelapisan material Fe dengan Cu menggunakan metode electroplating telah diteliti. Penelitian ini bertujuan mnengetahui pengaruh tegangan dan konsentrasi larutan CuSOz.5HO pada proses electroplating terhadap morfologi permukaan dan laju pelapisan Cu pada Fe. Pada penelitian ini digunakan CuSO~.5HO sebagai elektrolit yang dilarutkan dalam aquades dengan konsentrasi larutan 0, 1 M. Elektroda yang digunakan adalah Fe dan Pb. Beda potensia…
CONTRIBUTION BETWEEN STUDENTS WHO STUDIED ENGLISH AT ELEMENTARY SCHO…
This study was Intended to investigate the contribution between the students who Studied English at the Elementary School and those who did not study English in Mastering Reading Comprehension at junior High school The samples of the study were the first year students of SLTP 8 Banda Aceh There were 33 students who studied English at the Elementary School and 19 students those who did not study English. They were given 100 test items related…