Universitas Syiah Kuala | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION

Electronic Theses and Dissertation

Universitas Syiah Kuala

HUBUNGAN PERILAKU ORANG TUA DALAM PRAKTIK PEMBERIAN MAKAN DENGAN STATUS GIZI …

DIAN NOVITA SARI HUSAINI

Perilaku orang tua dalam praktik pemberian makan merupakan salah satu perilaku penting yang dapat memengaruhi status gizi dan pertumbuhan anak. Perilaku yang tidak tepat secara tidak langsung akan berdampak buruk pada status gizi anak bila tidak diperhatikan. Masalah gizi pada anak-anak dapat berakibat fatal, tidak hanya dalam hal kesehatan fisik, tetapi juga dalam hal kemampuan belajar dan potensi mereka di masa depan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan perila…


    SERVICES DESK