AKTIVITAS ANTI AKNE SEDIAAN GEL DARI EKSTRAK ETANOL DAUN KULU (ARTOCARPUS CAM…
Azalia Izdhihar Azwar
ABSTRAK Tanaman Kulu atau Artocarpus camansi (A. camansi) merupakan tanaman famili moraceae yang telah dilaporkan memiliki aktivitas antibakteri. Dalam penelitian ini ekstrak etanol dari daun A. camansi mampu menghambat pertumbuhan bakteri Propionibacterium acnes, yang merupakan salah satu bakteri penyebab akne vulgaris atau jerawat. Penelitian ini bertujuan untuk menguji aktivitas anti akne dari ekstrak dan sediaan gel ekstrak etanol daun A. camansi. Ekstrak etanol diperoleh sebesar 34,…
- Program Studi Magister Kimia, Banda Aceh - 2022
- Baca Selengkapnya