FORMULASI DAN UJI AKTIVITAS ANTI AGING GEL SERUM EKSTRAK ETANOL KELOPAK BUNGA…
Bunga rosela (Hibiscus sabdariffa L.) merupakan tanaman yang memiliki kandungan antosianin yang dapat berperan sebagai senyawa antioksidan alami. Antioksidan ialah senyawa yang dapat menangkal radikal bebas dan mampu menghambat proses penuaan dini. Tujuan penelitian ini adalah untuk membuat formulasi sediaan gel serum dari ekstrak etanol kelopak bunga rosela dan efek anti-aging terhadap hewan uji. Ekstrak etanol kelopak bunga rosela diformulasikan menjadi sediaan gel serum serta diuji aktivit…