Universitas Syiah Kuala | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION

Electronic Theses and Dissertation

Universitas Syiah Kuala

EFEK PEMBERIAN EKSTRAK ETANOL TOMAT (SOLANUM LYCOPERSICUM) TERHADAP KADAR T…

Hasrul syahputra

Perubahan pola makan menyebabkan masyarakat banyak mengonsumsi makanan yang berkadar lemak tinggi sehingga dapat mengganggu kesehatan. Mengonsumsi makanan berkolesterol tinggi dan berlemak ini dapat berisiko menyebabkan peningkatan kadar lipid dalam darah yang kita kenal dengan istilah hiperlipidemia dan sangat erat hubungannya dengan obesitas. Simpanan trigliserida yang berlebihan itu sewaktu-waktu potensial sebagai bahan pembentukkan Very low Densit…

UJI DIAGNOSTIK PEMERIKSAAN ACETYLCHOLINESTERASE PADA PASIEN DUGAAN PENYAKIT H…

dr. Hasrul Syahputra

ABSTRAK Latar Belakang: Penyakit Hirschsprung(PH) adalah keadaan kegagalan migrasi cephalocaudal sel saraf myenteric parasimpatis distal usus. Standar utama diagnosis PH adalah hasil pemeriksaan histopatologi dari biopsi rektal. Hasil biopsi dapat dilakukan melalui rectal suction biopsy/biopsi hisap rektum lalu dilakukan pemeriksaan secara histopatologi dengan pewarnaan hematoxilin eosin(H&E). Metode: Setelah hasil pemeriksaan pewarnaan H&E, maka dilanjutkan dengan pemeriksaan imunohistoki…


    SERVICES DESK