Universitas Syiah Kuala | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION

Electronic Theses and Dissertation

Universitas Syiah Kuala



IDENTIFIKASI PARASIT NEMATODA SALURAN PENCERNAAN PADA ANJING PEMBURU (CANIS F…

Desi Akhira

penelitian ini bertujuan mengetahui jenis-jenis parasit cacing Nematoda yang menginfestasi saluran pencernaan anjing pemburu (Canis familiaris) di kecamatan Lareh Sago Halaban, Sumatera Barat serta derajat infestasinya. penelitian ini menggunakan feses dari 70 sampel dari anjing pemburu jantan. penelitian ini menggunakan metode sentrifus untuk mengidentifikasi telur cacing nematoda serta metode Mc.Master untuk penghitungan jumlah telur cacing nematoda. hasil penelitian menunjukkan bahwa, dari…

INOKULASI TRYPANOSOMA EVANSI PADA MENCIT MUS MUSCULUS STRAIN BALB/C YANG BERA…

Mecky Desca Saad

Penelitian ini bertujuan melihat keberhasilan inokulasi Trypanosoma evansi pada mencit Mus musculus strain Balb/C dari darah sapi lokal yang dipotong di Rumah Potong Hewan kota Banda Aceh yang positif dengan pemeriksaan hematokrit. Dari 205 sampel darah sapi lokal yang diambil dari Rumah Potong Hewan kota Banda Aceh didapat 15 sampel yang positif mengandung Trypanosoma sp. dan semua darah yang positif disuntikkan masing-masing ke mencit secara intraperitoneal (IP) untuk membuktikan keberadaan…

GAMBARAN HISTOPATOLOGI LIMPA TIKUS PUTIH(RATTUS NOVERGICUS) YANG DIINFEKSI TR…

Deskurnia Liza

Penelitian ini bertujuan mempelajari pengaruh pemberian ekstrak daun sernai (Wedelia biflora) untuk mencegah kerusakan limpa tikus putih yang diinfeksi T. evansi. Penelitian ini menggunakan limpa dari 25 ekor tikus yang dibagi secara acak dalam 5 kelompok perlakuan. Kelompok kontrol (K0) tanpa infeksi T. evansi dan ekstrak daun sernai. Kelompok perlakuan I (K1) diinfeksikan 103 T. evansi tanpa ekstrak daun sernai, kelompok perlakuan II (K2) diinfeksikan 103 T. evansi dan ekstrak daun sernai d…

PEMERIKSAAN URIN UNTUK MENENTUKAN STATUS PRESENT KAMBING KACANG (CAPRA SP.…

Emilaza Pratama

Abstrak Penelitian ini bertujuan mengetahui status present kambing kacang pada UPT Hewan Coba Fakultas Kedokteran Hewan Universitas Syiah Kuala dengan melakukan pemeriksaan urin. Penelitian ini dilakukan pada bulan Oktober sampai November 2013. Sampel yang digunakan urin kambing kacang (Capra sp.) jantan dan betina 13 ekor pada pagi hari menggunakan dipstick urin (VerifyTM) ke dalam urin yang telah ditampung sebelumnya. Dipstick urin (VerifyTM) ini dicelupkan ke dalam urin dan langsung dibac…

FREKUENSI DENYUT JANTUNG DAN PERNAPASAN TIKUS PUTIH (RATTUS NORVEGICUS) DIABE…

Hayatul Hamidah

FREKUENSI DENYUT JANTUNG DAN PERNAFASAN TIKUS PUTIH (Rattus norvegicus) DIABETES MELITUS YANG DI ANESTESI DENGAN PROPOFOL ABSTRAK Penelitian mi bertujuan mengetahui pengaruh propofol terhadap frekuensi denyut jantung dan pernafasan tikus putih Diabetes Melitus (DM) yang diinduksi dengan aloksan. Penelitian ini menggunakan 8 ekor tikus betina umur 3-4 bulan dengan berat badan 150-200 gram yang secara klinis dinyatakan sehat Tikus putih dibagi secara acak menjadi 2 kelompok perl…

JUMLAH ERITROSIT DAN NILAI HEMATOKRITRNSAPI ACEH DAN SAPI BALI DI KECAMATANR…

Baradillah Abdyad

Penelitian ini bertujuan mengetahui jumlah eritrosit dan nilai hematokrit sapi aceh (jantan dan betina) dan sapi bali (jantan dan betina) di Kecamatan Leumbah Seulawah Kabupaten Aceh Besar. Sebanyak 10 ekor sapi aceh (5 jantan dan 5 betina umur 2,5-3,0 tahun) dan 10 ekor sapi bali (5 jantan dan 5 betina umur 2,5-3,0 tahun) yang terdapat di Kecamatan Leumbah Seulawah Kabupaten Aceh Besar digunakan pada penelitian ini. Sampel darah diambil dari vena jugularis sebanyak 2 cc menggunakan venoject.…

GAMBARAN INVOLUSI UTERUS KAMBING KACANG (CAPRA SP.) BERDASARKAN PENGAMATAN DE…

Reni Ayunanda

Penelitian ini bertujuan mengetahui gambaran involusi uterus kambing kacang berdasarkan pengamatan dengan ultrasonografi (USG) transkutaneus. Hewan yang digunakan adalah 1 ekor kambing kacang betina pascapartus dengan status melahirkan normal dan melahirkan satu ekor anak. Pengamatan USG dilakukan dengan USG MINDRAY DP3300 Human (China) dan transduser 3,5 MHz. Kambing diperiksa dalam posisi berbaring (lateral recumbency). Pengamatan involusi uterus dilakukan setiap hari, dimulai dari hari per…

GAMBARAN HISTOPATOLOGI LIMPA TIKUS PUTIH (RATTUS NORVEGICUS) JANTAN DIINFEKSI…

Elsa Mariane Ramadani

Penelitian ini bertujuan mempelajari gambaran histopatologis limpa tikus putih jantan diinfeksikan Trypanosoma evansi dan diberi ekstrak kulit batang jaloh. Penelitian ini menggunakan 25 ekor tikus dibagi menjadi 5 kelompok perlakuan. K1 tidak diberi perlakuan apapun, K2 diinfeksikan T. evansi sebanyak 103/0,3 ml, K3 diinfeksikan T. evansi dan ekstrak kulit batang jaloh 30 mg/kg BB, K4 diinfeksikan T. evansi dan ekstrak kulit batang jaloh 45 mg/kg BB dan K5 diinfeksi T. evansi dan ekstrak kul…

EFEK PENYEMBUHAN LUKA TRANSPLANTASI KULIT SECARA AUTOGRAFT DAN ISOGRAFT PADA …

wesi prayudha sakti soegiharto

Penelitian ini bertujuan mengetahui efektivitas transplantasi dan lama penyembuhan pada anjing lokal dengan metode autograft dan isograft. Sebanyak 6 ekor anjing lokal yang masih sedarah dibagi menjadi 2 kelompok dan dijadikan sebagai hewan coba. Kelompok A ditransplantasi menggunakan metode autograft dan kelompok B ditransplantasi menggunakan metode isograft. Luka transplantasi selanjutnya dioleskan gentamicin 0,1% lalu diperban dengan kassa steril sampai 7 hari dengan total 3 perban pada ha…

KADAR HEMOGLOBIN SELAMA INDUKSI ANESTESI PER-INHALASIRNDAN ANESTESI PER-INJEK…

ela sesdapepi hadi

Penelitian ini bertujuan untuk melihat pengaruh anestesi per-injeksi dan anestesi per-inhalasi terhadap kadar hemoglobin anjing lokal. Hewan coba yang digunakan adalah 6 ekor anjing jantan lokal dengan umur 4-5 bulan dan berat badan 5-6 kg. Anjing dibagi menjadi 2 kelompok, masing-masing kelompok terdiri atas 3 ekor anjing. Kelompok 1 diinduksi dengan halotan 3% sedangkan kelompok 2 diinjeksi ketamin 10mg/kgBB, xylazin 1 mg/kgBB. Pemeriksaan sampel darah dimulai pada menit ke-0 sampai m…




    SERVICES DESK