Universitas Syiah Kuala | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION

Electronic Theses and Dissertation

Universitas Syiah Kuala



PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS AUDIO VISUAL PADA MATERI SIKLUS AIR DI…

AUFA FEBRYNA

Dalam melakukan pembelajaran siswa kesulitan dalam memahami materi pembelajaran dikarenakan guru masih kurang dalam menggunakan media pembelajaran pada materi siklus air. Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah “Bagaimana Penggunaan Media Pembelajaran Berbasis Audio Visual Pada Materi Siklus Air Di Kelas V SDN Lambaro Angan?”. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penggunaan Media pembelajaran berbasis Audio Visual pada materi Siklus Air di SDN Lambaro Angan. Pendekatan dalam pene…

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN E-MAGAZINE BERBASIS KEARIFAN LOKAL PADA MATER…

Nadiya Riska

Rendahnya motivasi belajar siswa merupakan fenomena yang masih sering dijumpai dalam proses pembelajaran di kelas. Pembelajaran dengan media utama buku teks dilihat belum mampu meningkatkan motivasi belajar. Penelitian bertujuan mengembangkan media pembelajaran e-magazine berbasis kearifan lokal pada materi mitigasi bencana alam untuk memvariasikan cara penyajian materi dari buku teks yang diharapkan dapat meningkatkan motivasi dan pemahaman siswa. Penelitian berpedoman pada pende…

PENGARUH PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN PROJECT BASED LEARNING BERBANTUAN MEDI…

PUTRI FIRJANNAH

Model pembelajaran project based learning adalah model pembelajaran yang berpusat pada peserta didik, peserta didik aktif terlibat dalam proses belajar dan bertanggung jawab atas hasil proyek mereka. Salah satu media pembelajaran yang dapat digunakan dalam proses pembelajaran model PjBL adalah media realia. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah ada pengaruh penggunaan model pembelajaran project based learning berbantuan media realia lapisan tanah terhadap hasil belajar geografi…

PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TEAM QUIZ BERBANTU…

MULIA RIZKIANA

Mulia Rizkiana, (2024). Pengaruh Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Team Quiz Berbantuan Media Question Card Box Terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Dalam Pembelajaran Geografi Siswa SMA Negeri 9 Banda Aceh. [Skripsi. Universitas Syiah Kuala]. Dibawah bimbingan Dr. M. Hafizul Furqan, S. Pd., M.Pd. Salah satu cara untuk menumbuhkan siswa berpikir kritis dalam pembelajaran adalah menggunakan model dan media pembelajaran yang sesuai dan dapat memotivasi siswa, sehingga dengan…

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN TIME TOKEN UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS BELAJAR …

Annisa Munira

Annisa Munira (2024) Penerapan Model Pembelajaran Time Token untuk Meningkatkan Aktivitas Belajar Siswa pada Tema Kepemimpinan di Kelas VI SD Negeri 44 Banda Aceh. Permasalahan ini terjadi akibat aktivitas belajar pada siswa masih rendah, pada saat proses pembelajaran berlangsung terlihat siswa sibuk mengobrol dengan teman sebangkunya yang berakibat pada tidak bermaknanya suatu pembelajaran dimana setiap siswa hanya dapat mengingat pembelajaran yang diberikan bukan memahaminya. Adapun tuju…

PENGARUH MODEL PROBLEM BASED LEARNING (PBL) TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRITI…

RAIHAN FAHIRA

Problem Based Learning (PBL) atau pembelajaran berbasis masalah memiliki keterkaitan dengan kemampuan berpikir kritis dikarenakan Problem based learning dapat membantu mengembangkan kemampuan berpikir kritis pada siswa. Meskipun begitu guru masih kurang mengembangkan model-model pembelajaran yang ada, sehingga peserta didik masih pasif dan kurang tertarik mengikuti kegiatan pembelajaran hal ini lah yang mempengaruhi rendahnya kemampuan berpikir kritis pada siswa. Rumusan masalah dalam penelit…

PENGARUH PENERAPAN MEDIA KOMIK DIGITAL TERHADAP PENINGKATAN HASIL BELAJAR PES…

SANTRI MULIANA

ABSTRAK Santri Muliana (2024). Pengaruh Penerapan Media Komik Digital Terhadap peningkatan Hasil Belajar Peserta Didik pada Materi Perubahan Lingkungan Kelas X di SMA Negeri 1 Indrapuri. [Skripsi, Universitas Syiah Kuala]. Dibawah bimbingan Dr. Hafnati Rahmatan, M.Si dan Dr. Muhibbuddin, M.S. Salah satu penyebab rendahnya keinginan baca pada peserta didik adalah ketidaktertarikan terhadap bahan bacaan text book yang menyebabkan peserta didik kurang termotivasi untuk memahami materi se…

PENGARUH STRATEGI PEMBELAJARAN EKSPOSITORI BERBANTUAN APLIKASI QUIZIZ TERHADA…

IBNU KHATTAB ARZA

ABSTRAK Arza, Ibnu Khattab, (2024) Pengaruh Strategi Pembelajaran Ekspositori Berbantuan Aplikasi Quiziz Terhadap Hasil Belajar Geografi Siswa SMA Negeri 11 Banda Aceh. Skripsi. Univerits Syiah Kuala. Di bawah Bimbingan Drs. Abdul Wahab, M.Si. dan Dr. Ahmad Nubli Gadeng, S.Pd., M.Pd. Rendahnya minat belajar dan kemampuan siswa SMA Negeri 11 Banda Aceh dalam menguasai pelajaran sehingga menyebabkan rendahnya hasil belajar. Salah satu solusi yang ditawarkan adalah dengan menerapkan model …

PENGARUH PENGGUNAAN MODEL INKUIRI TERBIMBING UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR…

MEGA MAYSARI

ABSTRAK Mega Maysari. (2024). Pengaruh Penggunaan Model Inkuiri Terbimbing Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa pada Materi Perubahan Lingkungan di SMA Negeri 3 Banda Aceh. [Skripsi. Universitas Syiah Kuala]. Dibawah Bimbingan Dewi Andayani, S.Pd., M.Pd. dan Dr. Hafnati Rahmatan, M.Si. Model inkuiri merupakan model penyajian materi yang disediakan oleh guru, dan peserta didik ditugaskan untuk mencari serta mengumpulkan sendiri berbagai informasi yang diperlukan terkait materi yang dipe…

PENGARUH PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN DISCOVERY LEARNING BERBANTUAN MEDIA MA…

Dara muftiana

Model pembelajaran discovery learning merupakan model pembelajaran yang menekankan pentingnya pemahaman suatu konsep, pengetahuan siswa dari pengalaman pada saat proses pembelajaran berlangsung. Salah satu media pembelajaran yang dapat diajarkan yaitu media maket. media maket adalah benda tiga dimensi yang dapat digunakan sebagai tiruan untuk menjelaskan keadaaan yang sebenarnya. Media maket dapat digunakan dalam pembelajaran untuk mewakili benda asli yang sulit untuk disajikan didalam kelas…




    SERVICES DESK