Universitas Syiah Kuala | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION

Electronic Theses and Dissertation

Universitas Syiah Kuala



EFEKTIVITAS PEMBELAJARAN MODEL DISCOVERY LEARNING TERHADAP MATERI PELUANG BER…

Tara Amaliana

Proses pembelajaran matematika yang dilaksanakan di sekolah masih berpusat pada guru, dimana kegiatan belajar mengajar didominasi oleh guru dan siswa hanya mendengar, mecatat dan mengerjakan latihan yang diberikan guru. Akibatnya siswa kurang termotivasi dan kesulitan dalam mengaitkan konsep matematika dengan situasi dunia nyata. Hal tersebut berdampak pada hasil belajar siswa yang tergolong rendah, termasuk hasil belajar pada materi peluang. Discovery learningberbantuan wizer.memerupakan mod…

KETERLIBATAN SISWA DALAM PEMBELAJARAN MATERI PECAHAN MENGGUNAKAN E-MODUL BERD…

Gebrina Rezki Maulida

Hasil belajar siswa masih rendah. Salah satu pennyebabnya adalah siswa kurang terlibat dalam pembelajaran yang kurang memfasilitasi kemampuan awal dan gaya belajar siswa yang berbeda-beda. Oleh karena itu, guru perlu memfasilitasi keberagaman siswa dengan pembelajaran yang dekat dengan kehidupan sehari-hari siswa, sehingga tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui korelasi keterlibatan dan hasil belajar siswa melalui pembelajaran materi pecahan menggunakan e-modul berdiferensiasi berbasis…

KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS SISWA MELALUI MODEL PROBLEM BASED LEARN…

Rina Wahyuni

Rina Wahyuni. (2024). Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Siswa melalui Model Problem Based Learning di Kelas VIII SMP Negeri 10 Banda Aceh. [Skripsi. Universitas Syiah Kuala]. Di bawah bimbingan Dra. Yuhasriati, M.Pd. dan Dr. Dwi Fadhiliani, S.Pd., M.Mat. Penelitian ini dilatarbelakangi oleh kemampuan pemecahan masalah matematis siswa yang masih rendah. Salah satu strategi yang dapat dilakukan oleh guru untuk mengatasi hal tersebut adalah pembelajaran menggunakan model Problem Based Lea…

KEMAMPUAN PEMAHAMAN MATEMATIS DITINJAU DARI RESILIENSI SISWA PADA MATERI PECA…

CUT FEBRIYOLA

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh rendahnya kemampuan pemahaman matematis siswa yang selama ini hanya terfokus pada menghafal rumus-rumus untuk menyelesaikan soal matematika. Tujuan penelitian ini adalah untuk melihat bagaimana kemampuan pemahaman matematis siswa dengan resiliensi tinggi, resiliensi sedang, dan resiliensi rendah pada materi pecahan di SMP Negeri 3 Montasik. Jenis penelitian yang digunakan adalah deskriptif kuantitatif. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas VII-3 SMP Neg…

HASIL BELAJAR PADA MATERI BANGUN RUANG SISI DATAR MELALUI MODEL PROBLEM BASED…

Istiqamah

Istiqamah. (2024). Hasil Belajar pada Materi Bangun Ruang Sisi Datar melalui Model Problem Based Learning di SMPN 1 Simpang Kiri Kota Subulussalam. [Skripsi, Universitas Syiah Kuala]. Dibawah bimbingan Drs. M. Hasbi, M.Pd., dan Dr. Dwi Fadhiliani, S.Pd., M.Mat. Rendahnya hasil belajar siswa pada materi bangun ruang sisi datar disebabkan beberapa faktor, diantaranya kurangnya minat siswa dalam belajar. Salah satu model pembelajaran yang dapat diterapkan untuk meningkatkan hasil belajar siswa …

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING DALAM UPAYA MENINGKATKAN …

Samsuar

ABSTRAK Samsuar. (2024). Penerapan Model Pembelajaran Problem Based Learning dalam Upaya Meningkatkan Hasil Belajar dan Metakognitif Peserta Didik pada Materi Pencemaran Lingkungan di SMA Negeri 9 Banda Aceh. [Tesis. Universitas Syiah Kuala]. di bawah bimbingan Dr. Muhibuddin, M.S., dan Dr. Abdullah, M.Si Salah satu cara guna menyelesaikan permasalahan yang berkaitan dengan hasil belajar dan kemampuan metakognitif pesertta didik adalah dnegan menerapkan model Problem Based Learning. Pen…

UPAYA GURU PJOK DALAM MENINGKATKAN PEMBELAJARAN PJOK DI SMP KLUET UTARA KABUP…

Syahrul Amal

ABSTRAK Syahrul Amal (2024). Upaya Guru PJOK dalam Meningkatkan Pembelajaran PJOK di SMP Kluet Utara Kabupaten Aceh Selatan. Jurusan Pendidikan Olahraga,Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Syiah Kuala. Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan merupakan pelajaran yang membekali peserta didik dengan pengetahuan tentang gerak jasmani dalam olahraga serta faktor kesehatan yang mempengaruhinya, keterampilan dalam melakukan gerak jasmani dalam berolahraga dan menjaga…

PENGARUH LINGKUNGAN KELUARGA TERHADAP HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK KELAS V SD …

Khairunnisa Annabila Hasan

Khairunnisa Annabila Hasan. (2024). Pengaruh Lingkungan Keluarga Terhadap Hasil Belajar Peserta Didik Kelas V SD Negeri 44 Banda Aceh. Penelitian ini didasari oleh kenyataan bahwa lingkungan keluarga mempengaruhi hasil belajar peserta didik. Tanggung jawab orang tua bukan hanya sekedar menyekolahkan anak, akan tetapi juga bertanggung jawab untuk membimbing dan mengawasi proses belajarnya. Peran lingkungan keluarga kepada anak tentunya sangat diperlukan agar dapat meningka…

PENGARUH MODEL DISCOVERY LEARNING TERHADAP KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS FISI…

Ananda Muliyana

Permasalahan yang terjadi dalam pembelajaran bahwa keterampilan berpikir kritis siswa masih sangat rendah sehingga hasil belajar yang dicapai oleh siswa juga rendah. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh model discovery learning terhadap keterampilan berpikir kritis siswa. Jenis penelitian adalah penelitian kuantitatif dengan metode kuasi eksperimen yang menggunakan desain pretest-postest non-equivalent control group design. Pengambilan sampel dilakukan dengan menggunakan teknik…

GAMBARAN MOTIVASI BELAJAR PADA MAHASISWA FAKULTAS KESEHATAN DI UNIVERSITAS SY…

Silventus Hendrikus Karubui

KEMENTRIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET DAN TEKNOLOGI UNIVERSITAS SYIAH KUALA FAKULTAS KEPERAWATAN SKRIPSI Tanggal 28 Februari 2024 XII+ VI BAB + 51 Halaman + 9 Tabel + 8 Lampiran SILVENTUS HENDRIKUS KARUBUI 1712101010130 GAMBARAN MOTIVASI BELAJAR PADA MAHASISWA FAKULTAS KESEHATAN DI UNIVERSITAS SYIAH KUALA ABSTRAK Rendahnya motivasi belajar mahasiswa seringkali diduga menjadi penyebab rendahnya kuliatas kelulusan dalam suatu perguruan tinggi, untuk itu motivasi belajar mahasisw…




    SERVICES DESK