Universitas Syiah Kuala | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION

Electronic Theses and Dissertation

Universitas Syiah Kuala



PENGARUH KESADARAN MEREK, ASOSIASI MEREK DAN PERSEPSI KUALITAS MEREK RESTORA…

Azhar Ilyas

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruh kesadaran merek, asosiasi merek dan persepsi kualitas merek restoran ccpat saji Pizza Hut terhadap minat beli konsumen di kota Banda Aceh. Ketiga variabel independen dalam penelitian ini merupakan dimensi-dimensi pembentuk ekuitas merek. Populasi penelitian ini yaitu masyarakat kota Banda Acch. Sampel penelitian sebanyak 226 responden yang diambil berdasarkan metode convenience sampling. Metode analisis data dalam penelitian…

PENGARUH LABELISASI HALAL, PROMOSI, HARGA, DAN RELIGIUSITAS TERHADAP KEPUTUSA…

RIFKY CHALIK NABAWI

ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh labelisasi halal, promosi, harga, dan religiusitas terhadap keputusan pembelian produk makanan impor pada mahasiswa di Kota Banda Aceh . Data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu data primer. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan populasi mahasiswa di kota banda aceh berjumlah 30.234 orang dengan jumlah sampel sebanyak 180 responden yang diambil dengan metode Non- Probability Sampling dan teknik Purpo…

FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERKEMBANGAN PASAR SWALAYAN DAN PASAR TRADISIONAL TE…

Rinaldi

FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERKEMBANGAN PASAR SWALAYAN DAN PASAR TRADISIONAL TERHADAP PREFERENSI KONSUMEN DI KOTA BANDA ACEH Oleh : Rinaldi Nim : 1209200010011 Pembimbing : 1. Prof. Dr. Raja Masbar, M.Sc 2. Dr. Eddy Gunawan, M.Ec ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menjelaskan bagaimanakah mengetahui faktor yang dipertimbangkan dalam berbelanja di pasar tradisional dan pasar modern, untuk mengetahui faktor yang menyebabkan makin terdesaknya pasar tradi…

  • Program Studi Magister Ilmu Ekonomi Universitas Syiah Kuala, Banda Aceh - 2018
  • Baca Selengkapnya

MODEL RESPON PELANGGAN: SEBUAH EKSPLORASI TEORI NILAI UNTUK MENINGKATKAN MINA…

Kurnia Asni

Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh Kepercayaan Nasabah Terhadap Kehandalan Teknologi (Information Technology (IT) Based trustworthiness), Kemudahan terhadap Penggunaan Teknologi (IT Utilization Easiness) dan Produk Internet Banking yang ditawarkan memiliki manfaat utilitarian (Internet Banking Utilitarian Customization) terhadap Minat untuk mengkonversi ke Internet Banking (Converting Intention to Internet Banking (IB)) melalui Penerimaan Nasabah terhadap Va…

  • Program Studi Doktor Ilmu Manajemen Universitas Syiah Kuala, Banda Aceh - 2018
  • Baca Selengkapnya



    SERVICES DESK