Universitas Syiah Kuala | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION

Electronic Theses and Dissertation

Universitas Syiah Kuala



HUBUNGAN PEMBENTUKAN MASSA BIOFILM STREPTOCOCCUS MUTANS DENGAN POROSITAS PER…

NUR RIZKA ALFIRA HUSNA

Karies atau gigi berlubang adalah penyakit paling umum pada rongga mulut yang disebabkan oleh aktivitas metabolisme bakteri kariogenik terutama bakteri Streptococcus mutans pada biofilm di permukaan gigi. Daun kelor (Moringa oleifera) diketahui mampu menghambat pembentukan biofilm Streptococcus mutans. Tujuan penelitian ini untuk mengevaluasi hubungan ekstrak etanol daun kelor terhadap pembentukan massa biofilm dan pembentukan porositas pada gigi oleh bakteri Streptococcus mutans. Penelitian …

GAMBARAN STATUS KARIES GIGI (INDEKS DMF-T) PADA PASIEN THALASEMIA BETA MAYOR …

Reka Oktiana Dewi

ABSTRAK Nama : Reka Oktiana Dewi Fakultas : Kedokteran Gigi Program Studi : Pendidikan Dokter Gigi Judul Skripsi : Gambaran Status Karies Gigi pada Pasien Thalasemia Beta Mayor di Rumah Sakit Umum Daerah dr. Zainoel Abidin Banda Aceh Karies gigi merupakan suatu penyakit jaringan keras gigi yang sering dijumpai pada masyarakat. Prevalensi terjadinya karies gigi sering dijumpai pada pasien yang mengalami penyakit sistemik, salah satunya thalase…

  • FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI UNIVERSITAS SYIAH KUALA, Banda Aceh - 2017
  • Baca Selengkapnya

PERBANDINGAN DAYA HAMBAT EKSTRAK DAUN KOPI ARABIKA (COFFEA ARABICA) DAN DAUN …

Sulastri Oktarin

ABSTRAK Nama : Sulastri Oktarin Program Studi : Pendidikan Dokter Gigi Fakultas : Kedokteran Gigi Judul Skripsi : Perbandingan Daya Hambat Ekstrak Daun Kopi Arabika (Coffea arabica) dan Daun Kopi Robusta (Coffea canephora) terhadap Pertumbuhan Streptococcus mutans. Karies gigi merupakan salah satu infeksi pada jaringan keras gigi. Bakteri yang paling berperan dalam pembentukan karies gigi adalah Streptococcus mutans. Daun kopi merupakan bagian dari tanaman kopi yang memilik…

  • Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Syiah Kuala, Banda Aceh - 2018
  • Baca Selengkapnya

PENGARUH EKSTRAK DAGING BUAH PALA (MYRISTICA FRAGRANS HOUTT) TERHADAP PERTUMB…

Nurhadisah

ABSTRAK Nama : Nurhadisah Program Studi : Pendidikan Dokter Gigi Fakultas : Kedokteran Gigi Program Studi : Pengaruh Ekstrak Daging Buah Pala (Myristica fragrans Houtt) terhadap Pertumbuhan Streptococcus mutans Streptococcus mutans merupakan bakteri Gram-positif anaerob fakultatif yang ada di dalam mulut sebagai flora normal dan apabila dalam jumlah berlebih, dapat menjadi patogen penyebab utama karies gigi. Daging buah pala (Myristica …

  • Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Syiah Kuala, Banda Aceh - 2019
  • Baca Selengkapnya

POTENSI EKSTRAK ALGA MERAH GRACILARIA VERRUCOSA SEBAGAI ANTIBAKTERI TERHADAP …

Febby Yustia Yolanda

ABSTRAK Karies gigi merupakan suatu penyakit pada jaringan keras gigi, yang ditandai dengan terjadinya demineralisasi pada jaringan keras tersebut karena adanya aktivitas bakteri yang memproduksi asam. Bakteri utama penyebab terjadi nya karies gigi adalah Streptococcus mutans. Streptococcus mutans merupakan bakteri Gram-positif, anaerob fakultatif yang memiliki sifat asidofilik yaitu kemampuan untuk bertahan dan berkembang pada suasana pH yang sangat rendah. Alga merah Gracilaria verrucos…

  • Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Syiah Kuala, Banda Aceh - 2018
  • Baca Selengkapnya

PERANCANGAN JUNGKAT-JUNGKIT UNTUK TAMAN KANAK-KANAK (TK) BERDASARKAN ANTROPOM…

Diana Lestari

Jungkat-jungkit merupakan salah satu permainan yang bermanfaat untuk melatih motorik sekaligus kemampuan sosial anak. Oleh karena itu jungkat-jungkit menjadi salah satu permainan anak yang kerap dijumpai di Taman Kanak-kanak (TK), termasuk di Kota Banda Aceh. Namun, desain dan ukuran jungkat-jungkit yang terdapat di Kota Banda Aceh belum sesuai dengan antropometri anak 4 (empat) sampai 6 (enam) tahun sebagai penggunanya. Pada penelitian ini dilakukan pengukuran antropomeri anak di 5 (lima) TK…

FREKUENSI PENGGUNAAN GIC DAN RESIN KOMPOSIT SEBAGAI TUMPATAN GIGI TETAP DI PU…

Lidya Ananda

ABSTRAK Nama : Lidya Ananda Program Studi : Pendidikan Dokter Gigi Judul : Frekuensi Penggunaan GIC dan Resin Komposit Sebagai Tumpatan Gigi Tetap di Puskesmas Jeulingke Kota Banda Aceh Pada Tahun 2014 Salah satu penanganan karies adalah dengan membuang jaringan karies dan menumpatnya dengan bahan restorasi. Bahan restorasi yang biasanya digunakan bermacam-macam tergantung letak kavitas dan fungsi dari pada gigi tersebut, seperti resin komposit dan Glass Ionomer Cements (GIC). Tuj…

PROFIL SEL DAN KADAR KOLESTEROL DARAH TIKUS PUTIH (RATTUS NORVEGIKUS) JANTAN …

Yuli Safrizal

ABSTRAK Nama : Yuli Safrizal Program Studi : Pendidikan Dokter Gigi Fakultas : Kedokteran Gigi Judul : Profil Sel dan Kadar Kolesterol Darah Tikus Putih (Rattus norvegicus)Setelah Diinfeksi S.mutans Streptococcus mutans (S. mutans) merupakan agen utama penyebab karies gigi yang dapat menimbulkan kondisi bakteremia. Kondisi tersebut dapat terjadi karena trauma dalam rongga mulut dan infeksi saluran akar gigi yang dapat mengakibatkan pecahnya pembuluh darah. T…

UJI KONSENTRASI HAMBAT MINIMUM DAN KONSENTRASI BUNUH MINIMUM INFUSUM BUNGA CE…

Pocut Angelina Vonda

ABSTRAK Nama : Pocut Angelina Vonda Program Studi : Kedokteran Gigi Judul Skripsi : Uji Konsentrasi Hambat Minimum dan Konsentrasi Bunuh Minimum Infusum Bunga Cengkeh (Syzygium aromaticum) terhadap Streptococcus mutans Karies gigi merupakan penyakit rongga mulut yang paling banyak diderita masyarakat dan menjadi salah satu masalah kesehatan di Indonesia. Bakteri yang paling berperan dalam pembentukan karies adalah Streptococcus mutans. Dari berbagai penelitian, Syzygium aromaticum …

PENGARUH PERASAN BAWANG PUTIH (ALLIUM SATIVUM) TERHADAP PERTUMBUHAN STREPTOCO…

Rona Jumpa Maulana

ABSTRAK Nama : Rona Jumpa Maulana Program Studi : Kedokteran Gigi Universitas Syiah Kuala Judul : Pengaruh Perasan Bawang Putih (Allium sativum) terhadap Pertumbuhan Streptococcus mutans Karies gigi merupakan salah satu penyakit infeksi gigi yang disebabkan oleh banyak faktor dan S. mutans dilaporkan sebagai agen utama mikroorganisme rongga mulut penyebab karies gigi. Berbagai upaya dilakukan untuk mencegah karies gigi, salah satunya penggunaan bahan herbal seperti bawang putih (Al…




    SERVICES DESK