Universitas Syiah Kuala | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION

Electronic Theses and Dissertation

Universitas Syiah Kuala



AKTIVITAS ANTIBAKTERI DAN UJI TOKSISITAS BAKTERI ASAL SARANG LEBAH MADU

FITHRI WASHLIYAH

ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui aktivitas antibakteri isolat bakteri asal sarang lebah madu dan uji toksisitas untuk menentukan nilai Lethal Concentration 50% (LC50) ekstrak etanol sarang lebah madu. Uji aktivitas antibakteri pada penelitian ini menggunakan bakteri uji Staphylococcus aureus dan Escherichia coli, sedangkan uji toksisitas menggunakan metode Brine Shrimp Letality Test (BSLT) pada larva udang Artemia salina dengan 5 perlakuan konsentrasi yaitu 32 ppm, 64 ppm, 1…

  • FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS SYIAH KUALA, Banda Aceh - 2019
  • Baca Selengkapnya

DAYA HAMBAT LEMPUYANG GAJAH (ZINGIBER ZERUMBET) TERHADAP ESCHERICHIA COLI DAN…

Nurfitri Kirana Bancin

Abstrak.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui daya hambat lempuyang gajah terhadap bakteri Escherichia coli dan pengaruh penambahannya dalam air minum terhadap kolesterol daging serta persentase lemak abdomen ayam ras petelur jantan. Penelitian ini dilaksanakan di Peternakan Rakyat, Lambaro Skep depan Pesantren Insyafuddin. Lorong Taqwa no. 6 Banda Aceh. Penelitian ini berlangsung selama 49 hari, hari pertama sampai dengan umur 49 hari, semua ayam mendapat perlakuan yang diujikan. Penelit…

UJI AKTIVITAS ANTIBAKTERI EKSTRAK METANOL DAUN SIRSAK (ANNONA MURICATA L.) TE…

Heppina Putri Surisa. Pa

ABSTRAK Uji aktivitas antibakteri ekstrak metanol daun sirsak (Annona muricata L.) terhadap pertumbuhan bakteri Enteropathogenic Escherichia coli (EPEC) telah dilakukan. Ekstrak metanol daun sirsak diperoleh dengan menggunakan metode maserasi dan pengujian aktivitas antibakteri dilakukan dengan metode difusi kertas cakram dengan variasi konsentrasi ekstrak yaitu 1, 2.5, 5, 10, 15, 20, 25 dan 30%. Simplisia daun sirsak mengandung kadar air sebesar 2, 26%, kadar abu total 0,73%, kadar sari lar…

  • FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS SYIAH KUALA, Banda Aceh - 2018
  • Baca Selengkapnya

UJI AKTIVITAS ANTIBAKTERI EKSTRAK ETANOL KULIT BUAH RAMBUTAN ACEH (NEPHELIUM …

Nur Irhamni Sabrina

Penelitian uji aktivitas antibakteri ekstrak etanol kulit buah rambutan Aceh (Nephelium lappaceum L.) telah dilakukan terhadap bakteri Staphylococcus aureus dan Escherichia coli. Ekstrak etanol kulit buah rambutan diperoleh dengan menggunakan metode maserasi. Pengujian aktivitas antibakteri dilakukan dengan metode difusi cakram pada variasi konsentrasi ekstrak 0,5; 1; 5; 10; 20 dan 30%. Hasil karakterisasi simplisia kulit buah rambutan diperoleh kadar air sebesar 3,68%, kadar abu total 2,01%,…

  • FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS SYIAH KUALA, Banda Aceh - 2018
  • Baca Selengkapnya

AKTIVITAS ANTIBAKTERIAL ESCHERICHIA COLI DAN STAPHYLOCOCCUS AUREUS DARI KULIT…

Raihanaton

ABSTRAK Telah ditemukan senyawa turunan triterpenoid kulit batang Manggis hutan (Garcinia lateriflora Blume) famili Clusaceae. Uji fitokimia menunjukkan bahwa ekstrak segar kulit batang tumbuhan G. lateriflora mengandung metabolit sekunder senyawa alkaloid, steroid, terpenoid, saponin dan flavonoid. struktur senyawa turunan triterpenoid dielusidasi dengan data spektrofotometer : IR, NMR-1H, NMR-13C, DEPT, COSY, HMQC dan HMBC. Uji aktivitas antibakteri ekstrak metanol, etil asetat dan n-heks…

  • Program Studi Magister Kimia Universitas Syiah Kuala, Banda Aceh - 2017
  • Baca Selengkapnya

AKTIVITAS ANTIBAKTERI EKSTRAK DAUN JARAK (JATROPHA CURCAS L.) TERHADAP PERTUM…

Melda Surya Dian Nengsih

Escherichia coli merupakan salah satu penyebab diare. Banyak tumbuhan yang digunakan dalam pengobatan tradisional, salah satunya yaitu daun jarak (Jatropha curcas L.) yang berguna sebagai antibakteri. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adanya aktivitas antibakteri ekstrak metanol daun jarak terhadap pertumbuhan Escherichia coli secara in vitro. Penelitian menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL) dengan 6 kelompok perlakuan dan 4 pengulangan. Metode yang digunakan adalah metode di…




    SERVICES DESK