Electronic Theses and Dissertation
Universitas Syiah Kuala
LAPORAN KERJA PRAKTEK
PROSEDUR PENYELESAIAN PEMBIAYAAN MURABAHAH BERMASALAH PADA PT. LKMS MAHIRAH MUAMALAH BANDA ACEH
Pengarang
Nadia Munawwarah - Personal Name;
Dosen Pembimbing
Rahmawaty - 198005102008122001 - Dosen Pembimbing I
Jalaluddin - 196406071990021001 - Penguji
Suazhari - 197206182006041002 - Penguji
Nomor Pokok Mahasiswa
1801003010011
Fakultas & Prodi
Fakultas Ekonomi dan Bisnis / Akuntansi (D3) / PDDIKTI : 62401
Subject
Kata Kunci
Penerbit
Banda Aceh : Fakultas Ekonomi (D3)., 2022
Bahasa
No Classification
-
Literature Searching Service
Hard copy atau foto copy dari buku ini dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan hubungi via telegram (Chat Services LSS)
Penulis melaksanakan Praktik Kerja Lapangan (PKL) pada PT.LKMS Mahirah Muamalah yang beralamat Jl. Tgk Moh. Daud Beureuh No.07, Simpang Lima, Kec Kuta Alam, Banda Aceh.Setelah menyelesaikan PKL selama 2 bulan, penulis membuat Laporan Kerja Praktik.
Penulisan Laporan Kerja Praktik (LKP) ini bertujuan untuk mengetahui prosedur yang dilakukan pihak PT. LKMS Mahirah Muamalah Banda Aceh dalam penyelesaian pembiayaan bermasalah khususnya pembiayaan Murabahah Selama Pandemi. Metode pengumpulan data Laporan Kerja Praktik ini dilakukan melalui Studi Lapangan, Wawancara dan Dokumentasi untuk melengkapi penjelasan pada laporan ini.
Berdasarkann hasil kerja praktek yang penulis lakukan maka diperoleh informasi bahwa Prosedur Penyelesaian Pembiayaan Murabahah Bermasalah dimulai dari proses pendekatan secara intensif seperti menghubungi nasabah via telepon dan mengunjungi langsung nasabah. Fasilitas penyelesaian pembiayaan Murabahah yang dilakukan pihak PT. LKMS Mahirah Muamalah Banda Aceh adalah Rescheduling (penjadwal ulang) untuk nasabah yang tidak sanggup melunasi angsurannya bisa dicicil perhari atau perminggu sesuai dengan kemampuan finansial nasabah yang telah dianalisis oleh pihak PT. LKMS Mahirah Muamalah Banda Aceh.
The author carries out the Field Work Practice (PKL) at PT. LKMS Mahirah Muamalah which is located at Jl. Mr. Moh. Daud Beureuh No.07, Simpang Lima, Kuta Alam District, Banda Aceh. After completing street vendors for 2 months, the author made a practical work report. The writing of this Practical Work Report (LKP) aims to find out the procedures carried out by PT. LKMS Mahirah Muamalah Banda Aceh in solving problem financing, especially Murabahah financing during the Pandemic. The data collection method for this Practical Work Report is carried out through Field Studies, Interviews and Documentation to complement the explanations in this report. Based on the results of the practical work that the author did, information was obtained that the Troubled Murabahah Financing Procedure started from an intensive approach process such as contacting customers via telephone and visiting customers directly. Murabahah financing settlement facility conducted by PT. LKMS Mahirah Muamalah Banda Aceh is a rescheduling (rescheduling) for customers who are unable to pay off their installments, which can be paid in daily or weekly installments according to the customer's financial capacity which has been analyzed by PT. LKMS Mahirah Muamalah Banda Aceh.
PENYELESAIAN PEMBIAYAAN AKAD MURABAHAH AKIBAT PANDEMI CORONA VIRUS DISEASE 2019 PADA LKMS MAHIRAH MUAMALAH (GEBIKA RASEUKI, 2022)
PROSEDUR PEMBIAYAAN MUDHARABAH PADA PT. LKMS MAHIRAH MUAMALAH BANDA ACEH (GHAZIA UL HAQ, 2021)
ANALISIS KINERJA UMKM SEBELUM DAN SESUDAH DIBERIKAN PEMBIAYAAN (STUDI KASUS PADA MAHIRAH MUAMALAH BANDA ACEH) (ABTHAL AUFAR, 2023)
PENGARUH PEMBIAYAAN MIKRO SYARIAH TERHADAP PERKEMBANGAN USAHA MIKRO KECIL DAN MENENGAH (UMKM) PADA NASABAH PT. LKMS MAHIRAH MUAMALAH KOTA BANDA ACEH (DARA PERMATA SARIE, 2021)
ANALISIS DETERMINAN PENGARUH KUALITAS PELAYANAN, RELIGIUSITAS, DAN ENDORSEMENT TERHADAP KEPUTUSAN USAHA MIKRO, KECIL, DAN MENENGAH (UMKM) MENGAJUKAN PEMBIAYAAN PADA PT. LKMS MAHIRAH MUAMALAH BANDA ACEH (DURRAH SALSABILA, 2021)