Electronic Theses and Dissertation
Universitas Syiah Kuala
SKRIPSI
STUDI WAKTU MATI (TO) DAN INDEKS RETENSI KOVATS MENGGUNAKAN KOLOM KAPILER POLAR PADA KROMATOGRAFI GAS
Pengarang
Athaillah - Personal Name;
Dosen Pembimbing
Nomor Pokok Mahasiswa
0708103010036
Fakultas & Prodi
Fakultas MIPA / Kimia (S1) / PDDIKTI : 47201
Subject
Penerbit
Banda Aceh : Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam., 2011
Bahasa
Indonesia
No Classification
543.85
Literature Searching Service
Hard copy atau foto copy dari buku ini dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan hubungi via telegram (Chat Services LSS)
Penentuan waktu mati (to) merupakan hal penting untuk menghitung beberapa parameter retensi lainnya seperti waktu retensi terkoreksi, (tR'), faktor retensi (k') dan indeks retensi (IR), yang akan sangat bermanfaat untuk eksplorasi aspek kualitatif dalam kromatografi kolom, baik kromatografi gas maupun kromatografi cair. Pada penelitian ini dilakukan metode penentuan waktu mati diantara dua metode matematis, yaitu metode iterasi dan linearisa pada kromatografi gas dengan deret homolog n-alkana (C5-C)o) dan kolom kapiler polar DN-Wax panjang 30 m. Pada metode iterasi diperoleh nilai waktu mati rata-rata 3,52 menit dcngan koefisien korelasi (R) 0,9998, nilai indeks retensi pada confidence level antara 92,11 - 97,06% dan systematic error 2,04 - 7,89 Pada metode linearisasi diperoleh nilai waktu mati rata-rata sebesar 3,3 menit dengan koefisien korelasi (R) 0,9992 dan systematic error yang sangat besar.
Kata Kunci : Parameter retensi, indeks retensi, waktu mati , keakuratan.
Tidak Tersedia Deskripsi
STUDI WAKTU MATI (TO) DAN INDEKS RETENSI KOVATS MENGGUNAKAN KOLOM KAPILER POLAR PADA KROMATOGRAFI GAS (Athaillah, 2022)
STUDI WAKTU MATI (T0) DAN INDEKS RETENSI KOVATS MENGGUNAKAN KOLOM KAPILER NON-POLAR PADA KROMATOGRAFI GAS (Mahmudi, 2021)
SIMULASI PENGARUH SUHU PADA PENENTUAN WAKTU MATI (TO) DAN INDEKS RETENSI MENGGUNAKAN PACKED COLUMN PADA
KROMATOGRAFI GAS (Siti Afrah, 2022)
SIMULASI PENGARUH SUHU PADA PENENTUAN WAKTU MATI (TO) DAN INDEKS RETENSI KOLOM KAPILER PADA KROMATOGRAFI GAS (Romi Seroja, 2022)
ANALISIS PENGARUH SUHU DAN KOLOM TERHADAP WAKTU MATI SERTA PENGELOMPOKAN INDEKS RETENSI PADA KROMATOGRAFI GAS SECARA KEMOMETRIK (IRFADATUL HUSNA, 2019)