Electronic Theses and Dissertation
Universitas Syiah Kuala
NULL
HUBUNGAN DUKUNGAN SOSIAL DENGAN STRES KERJA PADA PERAWAT DI RUMAH SAKIT RUJUKAN COVID-19
Pengarang
IZZAH SYAKIRA - Personal Name;
Dosen Pembimbing
Nomor Pokok Mahasiswa
1707101130025
Fakultas & Prodi
Fakultas Kedokteran / Psikologi (S1) / PDDIKTI : 73201
Subject
Kata Kunci
Penerbit
Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala., 2021
Bahasa
Indonesia
No Classification
-
Literature Searching Service
Hard copy atau foto copy dari buku ini dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan hubungi via telegram (Chat Services LSS)
Pandemi COVID-19 yang telah berlangsung selama hampir dua tahun telah mengakibatkan
dampak fisik dan psikologis terhadap banyak kalangan, terutama tenaga kesehatan. Salah
satu tenaga kesehatan yang terdampak akibat kondisi saat ini yaitu perawat yang bekerja di
Rumah Sakit Rujukan Covid-19 di Aceh. Dampak psikologis selama pandemi yang dirasakan
oleh perawat yang bekerja di Rumah Sakit Rujukan Covid-19 di Aceh salah satunya adalah
stres kerja. Oleh karena itu, untuk menghindari masalah terkait stres kerja diperlukan suatu
dukungan sosial yang baik. Dukungan sosial yaitu keberadaan atau ketersediaan orang yang
bisa individu andalkan, menyayangi serta peduli pada individu. Tujuan penelitian ini adalah
untuk mengetahui hubungan antara stres kerja dengan dukungan sosial (satisfaction with the
available support) pada perawat di rumah sakit rujukan COVID-19 dan tingkat stress kerja dan
dukungan sosial yang dilakukan dengan menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode
korelasi. Sampel dalam penelitian ini adalah 246 perawat yang bekerja di rumah sakit rujukan
COVID-19. Pengumpulan data penelitian menggunakan Skala Stres Kerja yang diadaptasi
oleh Wintoro (2011) dan Social Support Questionnare (SSQ) yang diadaptasi oleh Kahfi
(2018). Hasil analsis Spearman’s correlation menunjukkan nilai signifikansi (p) = 0,035
(p
Tidak Tersedia Deskripsi
PENGARUH KEPUASAN KERJA DAN STRES KERJA TERHADAP KINERJA PERAWAT RUMAH SAKIT UMUM DAERAH GAYO LUES (Baginda Sakti, 2019)
FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN STRES KERJA PERAWAT SELAMA PANDEMI COVID-19 DI RSUD MEURAXA BANDA ACEH (Ferra Nuraeni, 2022)
STUDI KOMPARATIF KEPATUHAN PERAWAT DALAM PELAKSANAAN KOMUNIKASI METODE SITUATION, BACKGROUND, ASSESSMENT, RECOMMENDATION (SBAR) DI RUMAH SAKIT RUJUKAN DAN NON RUJUKAN COVID-19 PROVINSI ACEH (AFFUADI, 2022)
HUBUNGAN STRES KERJA DENGAN KINERJA PERAWAT PELAKSANA DI RUMAH SAKIT JIWA ACEH (MIRNA DEVIANA, 2018)
PENGARUH STRESS KERJA DAN KELELAHAN KERJA TERHADAP KESEHATAN MENTAL PARA PERAWAT YANG DIMEDIASI OLEH DUKUNGAN SOSIAL YANG DIRASAKAN DI RUMAH SAKIT MEURAXA BANDA ACEH (DAMARA FELITA MEUTIANI, 2022)