PERANCANGAN DAN PEMBUATAN APLIKASI PADA MODUL DATABASE SISTEM E-BELAJAR LABORATORIUM TEKKOMDIK BANDA ACEH | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION

Electronic Theses and Dissertation

Universitas Syiah Kuala

    NULL

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN APLIKASI PADA MODUL DATABASE SISTEM E-BELAJAR LABORATORIUM TEKKOMDIK BANDA ACEH


Pengarang

AWALUDDIN - Personal Name;

Dosen Pembimbing



Nomor Pokok Mahasiswa

1808001010011

Fakultas & Prodi

Fakultas MIPA / Manajemen Informatika (D3) / PDDIKTI : 57401

Subject
-
Kata Kunci
-
Penerbit

Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala., 2021

Bahasa

Indonesia

No Classification

-

Literature Searching Service

Hard copy atau foto copy dari buku ini dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan hubungi via telegram (Chat Services LSS)

Perancangan dan Pembuatan Aplikasi Pada Modul Database Sistem E-belajar Laboratorium Tekkomdik Banda Aceh ini bertujuan untuk merancang dan membuat basis data yang dapat digunakan pada E-belajar. Perancangan database ini menggunakan proses analisa, perencanaan sistem database berdasarkan Entity Relationship Diagram (ERD) dan implementasi sistem database dengan menggunakan phpMyAdmin. Selain itu, proses pendukung pada perancangan basis data lainnya seperti flowchart ini meliputi admin, guru dan siswa. Pada rancangan flowchart ini menggunakan aplikasi draw.io.

Kata kunci: Laboratorium Tekkomdik Banda Aceh, Database, Entity Relationship Diagram, flowchart, draw.io, dan phpMyAdmin.

Tidak Tersedia Deskripsi

Citation



    SERVICES DESK