PERANAN KOMUNIKASI INTERPERSONAL TERHADAP PELAYANAN DI POLIKLINIK GIGI DAN MULUT RUMAH SAKIT UMUM DAERAH ZAINOEL ABIDIN BANDA ACEH | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION

Electronic Theses and Dissertation

Universitas Syiah Kuala

    NULL

PERANAN KOMUNIKASI INTERPERSONAL TERHADAP PELAYANAN DI POLIKLINIK GIGI DAN MULUT RUMAH SAKIT UMUM DAERAH ZAINOEL ABIDIN BANDA ACEH


Pengarang

SISILIA ASMARA - Personal Name;

Dosen Pembimbing



Nomor Pokok Mahasiswa

0807101070026

Fakultas & Prodi

Fakultas / / PDDIKTI :

Subject
-
Kata Kunci
-
Penerbit

Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala., 2021

Bahasa

Indonesia

No Classification

-

Literature Searching Service

Hard copy atau foto copy dari buku ini dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan hubungi via telegram (Chat Services LSS)

Nama : Sisilia Asmara
Program Studi : Kedokteran Gigi
Judul Skripsi : Peranan Komunikasi Interpersonal terhadap Pelayanan di
Poliklinik Gigi dan Mulut RSUDZA Banda Aceh


Komunikasi interpersonal antara dokter gigi dengan pasien merupakan faktor penting untuk proses maupun hasil pelayanan medik gigi dan mulut menjadi optimal. Terdapat lima syarat untuk menciptakan komunikasi interpersonaJ yaitu sikap positif, merasakan perasaan orang lain, sikap mendukung, keseimbangan antara pelaku komunikasi serta sikap dan keinginan untuk terbuka.RSUDZA merupakan rumah sakit rujukan di Provinsi Aceh yang mempunyai tugas dan fungsi memberikan pelayanan kesehatan bagi seluruh masyarakat termasuk pclayanan keschatan gigi dan mulut. Pelayanan kesehatan gigi dan mulut tersebut adalah poliklinik gigi dan mulut. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui peranan komunikasi interpersonal terhadap pelayanan kesehatan gigi dan mulut di PolikJinik Gigi dan Mulut RSUDZA. Metode penelitian adalah deskriptif dengan pendekatan cross sectional Jumlah subjek pcnclitian adalah 222 orang. Hasil penelitian menunjukkan scsuai harapan pasien dengan pcranan komunikasi interpersonal terhadap pelayanan di Poliklinik Gigi dan Mulut yaitu, sikap positif 77,9%, merasakan perasaan orang lain 79,7%, sikap mendukung 79,7%, keseimbangan antara pelaku komunikasi 79,3%, sikap dan keinginan untuk terbuka 79,7% namun secara keseluruhan pelayanan poliklinik mencapai 88,3%. Hasil Uji chi-square terhadap teknik komunikasi interpersonal menunjukkan sikap positif dengan nilai p = 0,021, merasakan perasaan orang lain dengan nilai p = 0,000, sikap mendukung dengan nilai p = 0,000, keseimbangan antara pelaku komunikasi dengan nilai p = 0,000, sikap dan keinginan untuk terbuka dengan nilai p = 0,001 memiliki hubungan signifikan terhadap pelayanan Poliklinik Gigi dan Mulut RSUDZA.


Kata kunci: komunikasi interpersonal, Pelayanan Poliklinik Gigi dan MuJut RSUDZA


Tidak Tersedia Deskripsi

Citation



    SERVICES DESK