ANALISIS PENGARUH UPAH MINIMUM PROVINSI DAN INDEKS PEMBANGUNAN MANUSIA TERHADAP TINGKAT PENGANGGURAN PROVINSI ACEH | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION

Electronic Theses and Dissertation

Universitas Syiah Kuala

    NULL

ANALISIS PENGARUH UPAH MINIMUM PROVINSI DAN INDEKS PEMBANGUNAN MANUSIA TERHADAP TINGKAT PENGANGGURAN PROVINSI ACEH


Pengarang

ANGGA - Personal Name;

Dosen Pembimbing



Nomor Pokok Mahasiswa

1501101010084

Fakultas & Prodi

Fakultas Ekonomi dan Bisnis / Ekonomi Pembangunan (S1) / PDDIKTI : 60201

Subject
-
Penerbit

Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala., 2020

Bahasa

Indonesia

No Classification

-

Literature Searching Service

Hard copy atau foto copy dari buku ini dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan hubungi via telegram (Chat Services LSS)

ABSTRAK





Judul : Analisis Pengaruh Upah Minimum Provinsi dan Indeks Pembangunan Manusia Terhadap Tingkat Pengangguran Provinsi Aceh
Penulis : Angga
NIM : 1501101010084
Fakultas/Jurusan : Ekonomi dan Bisnis/Ekonomi Pembangunan
Dosen Pembimbing : Dra.Fikriah, M.Si.



Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisa dampak upah minimum provinsi dan IPM terhadap pengangguraan di provinsi Aceh. pada penelitian ini menggunakan data deret waktu untuk periode 2004-2018 dan multiple linear regression merupakan regression yang cocok diterapkan. Penelitian ini menghasilkan variabel UMP berpengaruh positif dan signifikan pada pengangguran sedangkat IPM mempenggaruhi pengangguran secara negatif tidak
signifikan pada pengangguran, tetapi pada koefisien (R2), kedua variabel sama- sama mendapatkan pengaruh yang relevan terhadap tingkat pengangguran. Saran dalam penelitian ini diharapkan pemerintah dapat mengambil kebijakan yang tepat untuk mengatasi tingkat pengangguran dan membuka banyak lowongan pekerjaan dalam berbagai sektor untuk mengurangi tingkat pengangguran pada Provinsi Aceh.

Kata kunci: Pengangguran, Indeks Pembangunan Manusia, Upah Minimum
Provinsi










ABSTRACT





Tittle : The Influence Of Minimum Wage And Human
Development Index On Unemployment In Aceh Province
Name : Angga
NIM : 1501101010084
Faculty/Department : Economics and Business/Economic Development
Supervisor : Dra.Fikriah, M.Si


This study aims to analyze the influence of minimum wage and human development index on unemployment rate in Aceh Province. The variables used in this study are province minimum wage,human development index, and variable unemployment rate. The data used in this study is time series in the period 2004-
2018 and analysis model used is multiple linear regression. The results of this study indicate that the UMP variable has a positive and significant effect on employment rate, while the H0, variable has a negative and not significant to unemployment rate,but on the coeficient determinant (R2), both variables has significant effect on unemployment. The results of this study are to be an indicator
of the the Aceh’s government in choosing politicies that are appropiate to reduce
unemployment and to increase job vacancy for unemployed in various sector.


Keywords: Minimum Wage, Human Development Index, Unemployment


Tidak Tersedia Deskripsi

Citation



    SERVICES DESK