EKSTRAKSI DAN KARAKTERISASI INULIN DARI UMBI JANENG (DIOSCOREA HISPIDA DENNST.) DAN UJI AKTIVITASNYA SEBAGAI PREBIOTIK | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION

Electronic Theses and Dissertation

Universitas Syiah Kuala

    NULL

EKSTRAKSI DAN KARAKTERISASI INULIN DARI UMBI JANENG (DIOSCOREA HISPIDA DENNST.) DAN UJI AKTIVITASNYA SEBAGAI PREBIOTIK


Pengarang

Dirgayana Wijaya - Personal Name;

Dosen Pembimbing



Nomor Pokok Mahasiswa

1208103010013

Fakultas & Prodi

Fakultas MIPA / Kimia (S1) / PDDIKTI : 47201

Subject
-
Kata Kunci
-
Penerbit

Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala., 2019

Bahasa

Indonesia

No Classification

-

Literature Searching Service

Hard copy atau foto copy dari buku ini dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan hubungi via telegram (Chat Services LSS)

Umbi janeng (Dioscorea hispida Dennst.) tidak banyak dimanfaatkan karena
kandungan racunnya. Pada penelitian ini dilakukan ekstraksi inulin dari umbi
janeng dan uji aktivitasnya sebagai prebiotik. Ektraksi inulin dilakukan dengan
metode pengendapan etanol. Rendemen inulin yang diperoleh sebesar 4%.
Penentuan kadar inulin dilakukan menggunakan HPLC, diperoleh sebesar 0,11 %
(b/v). Ekstrak inulin memiliki kelarutan dalam air sebesar 98,64%, daya serap air
sebesar 16,60% dan kadar air sebesar 16,69%. Viskositas ekstrak inulin
meningkat dengan peningkatan suhu. Penentuan aktivitas prebiotik ekstrak inulin
dilakukan terhadap bakteri Lactobacillus acidophilus, diperoleh sebesar 0,325.

Tidak Tersedia Deskripsi

Citation



    SERVICES DESK